Wijaya Karya: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k →Sejarah: Merapikan |
a |
||
Baris 35:
== Sejarah ==
===1958 - 1970===
Perusahaan ini telah eksis sejak masa pendudukan Belanda di Indonesia dengan nama '''NV Technische Handel Maatschappij en Bouwbedrijf Vis en Co.''' (NV Vis en Co.), dengan fokus di bisnis pembangunan jaringan listrik dan pipa air. Pada tahun 1958, perusahaan ini resmi diambil alih oleh pemerintah Indonesia, dan pada tahun 1960, [[Kementerian Pekerjaan Umum dan Tenaga]] mengubah nama perusahaan ini menjadi '''Perusahaan Bangunan Widjaja Karja'''. Pada saat itu, kantor pusat perusahaan ini terletak di Jl. Johar No. 10, [[Jakarta Pusat]]. Pada tanggal 29 Maret 1961, perusahaan ini resmi di[[nasionalisasi]] oleh pemerintah, dan namanya diubah menjadi '''PN Widjaja Karja'''.<ref name="pn">{{Cite web|url=https://jdih.setkab.go.id/puu/buka_puu/2035/pp0641961.pdf|title=Peraturan Pemerintah nomor 64 tahun 1961|publisher=Sekretariat Kabinet Republik Indonesia|language=id|access-date=5 Oktober 2021}}</ref>
===1971 - 1990===
|