Danau Paniai: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: halaman dengan galat kutipan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: halaman dengan galat kutipan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 30:
'''Danau Paniai''' adalah sebuah danau yang terletak di [[Kabupaten Paniai]], [[Papua]]. Danau Paniai yang kesohor memiliki panorama alam yang rancak, alami, dan terawat dengan baik. Keindahan Danau Paniai diakui oleh utusan dari 157 negara ketika berlangsungnya Konferensi Danau Se-Dunia yang dihelat di India pada tanggal [[30 November]] [[2007]].
Luas Danau Paniai yang mencapai 14.500 hektare memberi cukup ruang kepada wisatawan untuk memilih lokasi yang sesuai dengan keinginannya ketika berekreasi ke danau tersebut. Terdapatnya bebatuan dan pasir di tepian danau, serta dikelilingi oleh tebing-tebing yang lumayan tinggi, menambah daya tarik objek [[geowisata]] dan [[ekowisata]]. andalan di Kabupaten Paniai<ref>{{Cite journal|last=Nawipa|first=Demianus|date=2020|title=Esai Potensi Geoheritage Pada Limestone Di Danau Paniai|url=https://id.scribd.com/document/497491076/Esai-Potensi-Geoheritage-Pada-Limestone-Di-Danau-Paniai|journal=Geoheritage Danau Paniai|volume=0.1|issue=1|pages=1-4}}</ref>
==Penemuan oleh Belanda==
Pada awalnya, Danau Paniai beserta [[Danau Tigi]] dan [[Danau Tage]] dinamakan Wisselmeren. Penamaan ini dinisbatkan kepada orang yang pertama kali menemukan ketiga danau tersebut pada tahun 1937, yaitu seorang pilot berkebangsaan Belanda bernama [[Frits Julius Wissel]]. Pada tanggal 31 Desember 1936, [[Frits Wissel]] terbang melintasi pegunungan Pulau Papua untuk survei perusahaan minyak Belanda. Wissel melihat bahwa ada beberapa kano diatas danau membuktikan bahwa wilayah ini berpenduduk.<ref name=klein/><ref name=pickell_muller2002_38/> Pada penerbangan berikutnya oleh E.L.J. Haak pada tanggal 15 Februari 1937, ditemukan beberapa kampung disekitar wilayah danau tersebut.<ref name=klein/> Pada bulan November tahun itu, pemerintah Hindia Belanda menamai danau tersebut atas nama Wissel.<ref name=Jones2003/>
==Ekologi==
|