Achmad Sujudi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 35:
 
== Kehidupan awal dan pendidikan ==
Achmad Sujudi dilahirkan pada 11 April 1941 di [[Bondowoso]], [[Jawa Timur]]. Orang tuanya, Musdari Darmoprawiro dan Kusniati, berprofesi sebagai guru di [[sekolah rakyat]] (setara SD). Karena orang tuanya adalah guru, ia langsung duduk di kelas 3 sekolah rakyat dan menyelesaikan pendidikan dasarnya pada tahun 1954. Selain bersekolah di sekolah formal, ia juga mengenyam pendidikan di [[madrasah]] dan [[pesantren]].<ref name=":0">{{Cite web |title=PEJABAT KABINET: Dr. Achmad Sujudi |url=https://kepustakaan-presiden.perpusnas.go.id/cabinet_personnel/?box=detail&id=456&from_box=list&hlm=1&search_ruas=&search_keyword=&activation_status=&presiden_id=2&presiden=suharto |url-status=dead |archive-url=https://web.archive.org/web/20220810190313/https://kepustakaan-presiden.perpusnas.go.id/cabinet_personnel/?box=detail&id=456&from_box=list&hlm=1&search_ruas=&search_keyword=&activation_status=&presiden_id=2&presiden=suharto |archive-date=10 August 2022 |access-date=3 May 2023 |website=Kepustakaan Presiden}}</ref>
 
Sujudi melanjutkan pendidikannya di SMP Negeri Bondowoso pada tahun 1957,<ref name=":0" /> satu-satunya SMP di Bondowoso.<ref name=":1">{{Cite web |date=2 December 2002 |title=Prinsip Mendahulukan Kewajiban |url=https://tokoh.id/biografi/2-direktori/prinsip-mendahulukan-kewajiban/ |access-date=3 May 2023 |website=Tokoh Indonesia}}</ref> Kemudian pada tahun 1960, ia bersekolah di [[SMA Negeri 1 Malang|SMA Negeri Malang]] yang dianggap sebagai SMA terbaik di Jawa Timur.<ref name=":0" />
 
Setelah lulus SMA, Sujudi mulai belajar di [[Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia]].<ref name=":0" /> Dia menerima beasiswa dari pemerintah, yang menutupi sebagian besar pengeluarannya. Ia juga bergabung dengan gerakan mahasiswa pada pertengahan 1960-an, yang bertujuan untuk menggulingkan [[Orde Lama|rezim Sukarno]].<ref name=":1" /> Dia lulus dari universitas pada tahun 1972 sebagai dokter. Dia kemudian melanjutkan pendidikannya di [[Universitas New South Wales]] di [[Sydney]], [[Australia]], dimana ia memperoleh gelar masternya di bidang HealthManajemen ServicesPelayanan ManagementKesehatan pada tahun 1990.<ref name=":0" />
 
== Karier ==