Prosopon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 4:
Istilah ''prosopon'' lazimnya digunakan dalam penyusunan karya-[[karya tulis ilmiah]] di bidang teologi, filsafat, atau sejarah agama, tetapi lazim pula diterjemahkan menjadi ''[[pribadi]]'' dalam penyusunan karya-karya tulis ilmiah maupun non-ilmiah. Istilah ''prosopon'' tidak boleh dicampuradukkan dengan istilah ''[[Hipostasis (filsafat dan agama)|hipostasis]]'', yang memang masih berkaitan dengan konsep pribadi ilahi, tetapi berbeda artinya.
 
Padanan [[Latin]] untuk ''prosopon'', yang secara tradisional digunakan di lingkungan [[KristenGereja Barat]], adalah ''[[persona]].''
 
== Selayang pandang ==