Tari Barong: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Dikembalikan VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
k Pengembalian suntingan oleh 114.79.32.225 (bicara) ke revisi terakhir oleh Dare2Leap Tag: Pengembalian |
||
Baris 1:
'''Tari Barong''' bagi masyarakat Bali adalah salah satu tarian yang cukup terkenal. Tarian yang berasal dari [[Bali]] ini bukan hanya sekedar sebuah tarian pertunjukan namun juga ada makna unsur-unsur kepercayaan di dalamnya. Tari Barong ini menceritakan tentang mitologis gambaran binatang beruang yang memiliki kekuatan gaib dan dianggap dapat melindungi manusia.<ref>{{Cite book|url=https://www.worldcat.org/oclc/927620776|title=Ensiklopedia tari-tarian Nusantara|last=Utami, Rizky,|isbn=9789796659869|edition=Cetakan pertama|location=Margacinta, Bandung|oclc=927620776}}</ref>
|