Bantuan:Buku: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Suntingan Rianthy (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Relly Komaruzaman
k mengeklik
Baris 6:
Menu pengumpulan buku berjudul ''"Buat buku"'' dapat ditemukan pada sisi kiri jendela perambah. Ini berisi dua pranala: ''"Tambah halaman"'' dan ''"Bantuan buku"''.
 
Dengan mengelikmengeklik pranala ''"Tambah halaman"'', halaman yang sedang anda dibuka ditambahkan ke kumpulan buku anda. Untuk menambahkan halaman lain, anda harus membuka artikel selanjutnya dan mengelikmengeklik pranala ''"Tambah halaman"'' lagi. Anda juga bisa menambah semua halaman dibawah suatu kategori dengan satu klik. Jumlah halaman dari buku ditunjukkan pada menu bagian kiri pada bagian '''Lihat buku''' dan dimutakhirkan secara otomatis.
 
Jika dibutuhkan, versi terdahulu dari artikel dapat ditambahkan. Lihat [[Bantuan:Buku/untuk ahli|halaman untuk ahli]] untuk detilnya.
Baris 18:
[[File:Download_on_special_book.png|150px|thumb|Gambar 3 – Klik untuk unduh]]
 
Buku yang sudah selesai dapat diunduh atau dipesan sebagai buku. Anda dapat mengunduh buku dalam format [[PDF]] atau [[OpenDocument]] dengan mengelikmengeklik tombol ''"Unduh"''. Untuk memesan buku, klik tombol ''"Pesan dari PediaPress"''. Informasi lebih lanjut dapat dilihat di [[Bantuan:Buku/FAQ|FAQ]].
 
==Fungsi tambahan==
===Merubah urutan halaman wiki===
 
Untuk merubah urutan buku Anda, masuk pada halaman buku anda, klik dan seret tombol mouse pada judul halaman. Lepaskan tombol mouse untuk menjatuhkan halaman pada tempat yang baru. Anda juga dapat mengurutkan halaman berdasarkan [[alfabet]] dengan mengelikmengeklik tombol "''Urutkan secara alfabetis''".
 
== Lihat pula ==