Petukangan Utara, Pesanggrahan, Jakarta Selatan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Yogaharmanda (bicara | kontrib)
Menurut EYD, "Huruf miring digunakan untuk menuliskan judul buku, judul film, judul album lagu, judul acara televisi, judul siniar, judul lakon, dan nama media massa yang dikutip dalam tulisan, termasuk dalam daftar pustaka." Jadi, penulisan judul buku dengan tanda petik tidak tepat.
Yogaharmanda (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
|luas =2,99 km²
|RT=121|RW=11}}
'''Petukangan Utara''' adalah [[kelurahan]] di kecamatan [[Pesanggrahan, Jakarta Selatan|Pesanggrahan]], [[Kota Jakarta Selatan|Jakarta Selatan]], [[Jakarta]], [[Indonesia]]. Kelurahan ini memiliki [[kode pos]] 12260 dengan kode wilayah 31.71.040.005. Kelurahan ini memiliki luas sekitar 299 hektar atau 2,99&nbsp;km<sup>2</sup>. Sebagian besar wilayahnya merupakahmerupakan pemukiman penduduk. Kelurahan ini berbatasan dengan [[Joglo, Kembangan, Jakarta Barat|Kelurahan Joglo]] di sebelah utara, Kelurahan Kreo ([[Kota Tangerang]]) di sebelah barat, [[Ulujami, Pesanggrahan, Jakarta Selatan|Kelurahan Ulujami]] di sebelah timur dan [[Petukangan Selatan, Pesanggrahan, Jakarta Selatan|Kelurahan Petukangan Selatan]] di sebelah selatan.
 
== Asal-usul nama ==