Wajra: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
M. Adiputra (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 7:
 
== Senjata ==
Wajra juga adalah salah satu ''lakçana'' (atribut) sekaligus senjata dewa [[Indra]] yang dapat menembakkan halilintar. Senjata yang serupa dengan petir dewa [[Zeus]] dalam [[mitologi Yunani]]. Senjata pemukul logam dari Jepang yang disebut ''[[yawara]]''{{Butuh rujukan}} — juga dibuat berdasarkan wajra yang merupakan bentuk simbolis intan (benda terkeras di dunia), sekaligus halilintar atau petir (kekuatan dahsyat yang tak dapat ditahan). Tongkat pemukul [[gada]] juga ada yang bentuknya mencontoh bentuk wajra.
 
== Penggunaan lain Wajra ==