Radio Dangdut Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 70:
Pada tahun 1995,<ref>[https://www.djarumcoklat.com/special-author/apa-kabar-radio/4 Apa Kabar, Radio?]</ref> radio ini diambil alih oleh [[Masima Radio Network]] yang mengubah formatnya menjadi radio khusus musik [[rock]] klasik dan progresif. Nama udaranya kini menjadi M97FM (Male 97 FM; Radio Lelaki M97) yang menempati jalur baru di FM.<ref>[https://51t3.wordpress.com/2008/08/20/cnj-radio-kemudian-ninety-nine/ KE TOP 40; ENTAH KE MANA JAZZ DAN KLASIKNYA.]</ref> Kantor pusatnya pun berpindah ke Jalan Borobudur, Jakarta Pusat.<ref>[https://dennysakrie63.wordpress.com/2014/11/29/mengenang-acara-collectors-time-di-m97fm/ Mengenang Acara Collector’s Time di M97FM]</ref> Sayangnya, usaha Masima tidak sukses sehingga hanya dalam waktu 10 tahun, mereka terpaksa menjual M97FM kepada pemilik baru pada 7 September 2005. Hal ini membuat M97FM berhenti operasi, yang kemudian mulai September di tahun yang sama, digantikan dengan nama baru, yaitu Radio Dangdut TPI.<ref>[https://kolom.tempo.co/read/1004302/anda-masih-mendengarkan-radio Anda Masih Mendengarkan Radio?]</ref><ref>[https://m.facebook.com/nt/screen/?params=%7B%22note_id%22%3A657420478299340%7D&path=%2Fnotes%2Fnote%2F&paipv=0&eav=AfZYDWnpHiXAtWdEdP2E24SwuRgLRsX1WL5iqaRB4HGr55akrLqHSHeufnqa6Qae6nA&_rdr KEMANA RADIO M97FM]</ref> Sesuai nama "TPI" yang dilekatkannya, fokusnya kembali menyiarkan musik dangdut.
 
Sejak [[20 Oktober]] [[2010]], bersamaan dengan pergantian nama udara TPI menjadi [[MNCTV]], Radio Dangdut TPI berganti nama udara menjadi Radio Dangdut Indonesia dan sejak [[2015 MeiJanuari]] [[20152014]] hingga sekarang berganti nama udaranya lagi menjadi RDI.
 
== Program network dan lokal (untuk di luar Jakarta) ==