Kafin Sulthan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Virtuecount (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
Baris 30:
 
== Kehidupan awal dan pendidikan ==
Kafin Sulthan Reviera lahir pada 22 Juni 2004 di [[Bandung]]. Kafin adalah anak tunggal dari pasangan Max Reviera dan Beby Erwina. Ayahnya diketahui telah meninggal dunia.<ref>{{Cite web|date=2019-02-17|title=Single Perdana Kafin Sulthan Wujud Cinta untuk Orang Tua|url=https://republika.co.id/share/pn14ec428|website=Republika Online|language=id|access-date=2022-12-20}}</ref>
 
Kafin tidak lahir dari orang tua yang memiliki latar belakang di bidang musik. Kafin menunjukkan ketertarikan untuk bermusik sejak usia tiga tahun dengan sering bersenandung mengikuti lagu-lagu yang didengarkannya. Kafin pun mengikuti les olah vokal saat berusia empat tahun dan kursus piano setahun kemudian.<ref name=":0">{{Cite web|first=Novi|date=14 Februari 2017|title=Kafin Sulthan Reviera, Musisi Jazz Cilik yang Jenius|url=https://www.majalahjustforkids.com/kafin-sulthan-reviera-musisi-jazz-cilik-yang-jenius/|website=Majalah Just for Kids}}</ref>
 
Kejeniusan Kafin sudah terlihat sejak ia berusia enam bulan, yang mana ia sudah tertarik dengan tabel angka dan huruf. Sejak batita, Kafin oleh kedua orang tuanya sudah di stimulus untuk dapat menghafalkan huruf-huruf melalui orang-orang terdekatnya. Kafin sudah bisa berbicara pada usia 1,5 tahun, membaca di usia 2 tahun, dan menulis di usia 3 tahun. Pada tahun 2007, Kafin memulai pendidikan di sekolah dasar sebagai batita. Beranjak ke sekolah menengah pertama, Kafin mengabil program akselerasi dan hanya menghabiskan waktu dua tahun untuk menyelesaikan masa akademis tersebut. Kafin menempuh pendidikan SD hingga SMA melalui pendekatan [[sekolah rumah]] di Homeschooling Taman Sekar Bandung.<ref>{{Cite web|title=Cerdasnya Kafin Sulthan Reviera, Usianya Baru 13 Tahun Tapi Sudah Kelas 3 SMA - Halaman all - Tribunnews.com|url=https://m.tribunnews.com/amp/metropolitan/2018/03/16/cerdasnya-kafin-sulthan-reviera-usianya-baru-13-tahun-tapi-sudah-kelas-3-sma?page=all|website=m.tribunnews.com|access-date=2022-12-20}}</ref> Setelah lulus SMA di usia 13 tahun,<ref>{{Cite web|date=2019-02-14|title=Kafin Sulthan Lulus SMA Usia 13 Tahun, Ini Pertimbangan Sebelum Anak Masuk Kelas Akselerasi|url=https://www.orami.co.id/magazine/kafin-sulthan-lulus-sma-usia-13-tahun-ini-pertimbangan-sebelum-anak-masuk-kelas-akselerasi|website=www.orami.co.id|language=id|access-date=2022-12-20}}</ref> Kafin kemudian menempuh pendidikan perguruan tinggi dua tahun setelahnya di [[Universitas Indonesia]] program studi Arsitektur Interior saat berusia 15 tahun.<ref>{{Cite web|last=Kinanti|first=Ajeng Annastasia|date=2019-10-13|title=Sibuk Kuliah di Usia 15 Tahun, Ini Tips Sehat dan Cerdas Kafin Sulthan|url=https://www.popmama.com/life/health/annas/sibuk-kuliah-di-usia-15-tahun-ini-tips-sehat-dan-cerdas-kafin-sulthan|website=POPMAMA.com|language=id|access-date=2022-12-20}}</ref><ref>{{Cite web|last=developer|first=medcom id|date=2021-08-28|title=Usia 15 Tahun Jadi Mahasiswa, Kafin Sulthan Alami Kejadian Unik|url=https://www.medcom.id/hiburan/musik/8N0wXlzK-usia-15-tahun-jadi-mahasiswa-kafin-sulthan-alami-kejadian-unik|website=medcom.id|language=id|access-date=2022-12-20}}</ref><ref>{{Cite web|last=developer|first=medcom id|date=2021-01-09|title=Jenius Sejak Kecil, Kafin Sulthan Bersyukur Sudah Kuliah di Usia 16 Tahun|url=https://www.medcom.id/hiburan/musik/VNnlMEXk-jenius-sejak-kecil-kafin-sulthan-bersyukur-sudah-kuliah-di-usia-16-tahun|website=medcom.id|language=id|access-date=2022-12-20}}</ref>