Honda Brio: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 28:
'''Honda Brio''' adalah mobil berjenis [[hatchback]] subkompak 5 pintu yang diproduksi oleh [[Honda]] di [[Indonesia]] dan [[Thailand]]. Mobil ini diperkenalkan pada bulan Maret 2011.
 
Nama ''Brio'' diambil dari bahasa Italia yang artinya ceria dan bersemangat.<ref name=BrioIndia>{{cite press release|url=http://world.honda.com/news/2011/4110927Brio-India/index.html |title=Honda Launches its Small Car Brio in India |date=2011-09-27 |publisher=Honda }}</ref>
 
== Generasi pertama (2011–2018) ==
Honda Brio diluncurkan di Indonesia pada bulan Agustus 2012, dengan harga ketika peluncuran berkisar antara 149-170 juta rupiah.<ref>{{Cite news|title=Wah! Baru 6 Hari Honda Brio Dipesan 1.000 Unit|url=http://oto.detik.com/read/2012/08/09/170053/1987530/1207/wah-baru-6-hari-honda-brio-dipesan-1000-unit?o771108bcj|accessdate=17 August 2012|work=[[Detik.com|detikcom]]}}</ref> Pada bulan Agustus 2013, Brio mulai dirakit di Indonesia dengan kehadiran versi LGCC bernama Brio Satya.<ref>{{Cite news|title=Honda Mulai Produksi Brio di Indonesia pada 2013|url=http://oto.detik.com/read/2012/08/10/163655/1988593/1207/honda-mulai-produksi-brio-di-indonesia-pada-2013?o771108bcj|accessdate=17 August 2012|work=[[Detik.com|detikcom]]}}</ref>
 
Pada tanggal 11 September 2013, PT. HPM meluncurkan dua tipe baru Honda Brio yaitu tipe 1.2L Automatic dan Satya.
Nama ''Brio'' diambil dari bahasa Italia yang artinya ceria dan bersemangat.<ref name=BrioIndia>{{cite press release|url=http://world.honda.com/news/2011/4110927Brio-India/index.html |title=Honda Launches its Small Car Brio in India |date=2011-09-27 |publisher=Honda }}</ref>
 
<gallery widths="200" heights="132">
Baris 37 ⟶ 40:
</gallery>
 
=== Honda Brio 1.2L ATSatya ===
Pada tanggal 11 September 2013, PT. HPM meluncurkan dua tipe baru Honda Brio yaitu tipe 1.2L Automatic dan Satya.
 
== Honda Brio Satya ==
Selain meluncurkan tipe 1.2L AT, Honda telah meluncurkan '''Brio Satya''' yang digolongkan kelas LCGC. Brio Satya tersedia dalam 3 tipe yaitu tipe A, S dan E yang harganya dimulai dari Rp 109 juta.
 
Baris 50:
</gallery>
 
=== Honda Brio RS ===
'''Brio RS''' merupakan versi ''sporty'' dan juga merupakan varian tertinggi dari Honda Brio. Perbedaan Brio Satya dengan Brio RS adalah lampu depan proyektor yang sama dengan Honda Mobilio RS sebelum ''facelift'', emblem RS pada grille, velg ''alloy two tone'' 15 inci, ornamen pada kaca bagasi, interior warna hitam, dan ''touchscreen head unit''.
 
Baris 58:
</gallery>
 
== HondaGenerasi Briokedua generasi kedua(2018–sekarang) ==
Pada tanggal 2 Agustus 2018, PT. HPM memperkenalkan Honda Brio generasi kedua yang kemudian dikenal sebagai '''All New Brio'''. Mobil ini diperkenalkan secara global dan kemudian dipamerkan di [[GIIAS]] 2018 pada tanggal 2-12 Agustus 2018. Walaupun pintu sisi depan dipertahankan dari generasi pertama serta bumper dan interior dipertahankan dari versi ''facelift'' tahun 2016-2018, grille, pintu bagasi belakang dan lampu belakang didesain ulang dan lampu depan diambil dari Honda Mobilio versi ''facelift''. Harga mobil ini diumumkan pada tanggal 12 September 2018 dengan kisaran harga mulai dari Rp 139 juta (Brio Satya S transmisi manual) hingga Rp 190 juta (Brio RS CVT). Mobil ini mulai dipasarkan ke konsumen di Jakarta pada tanggal 13 Oktober 2018 (dengan penyerahan 200 unit pertama ke konsumen pada saat pameran mobil Honda di Main Atrium [[Gandaria City]] yang berlangsung pada tanggal 11-14 Oktober 2018) dan di seluruh Indonesia pada bulan yang sama.