Elang-alap besra: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Merapikan artikel
Iripseudocorus (bicara | kontrib)
Penambahan referensi #1lib1ref #1lib1refID
 
Baris 16:
 
== Ciri-ciri ==
Elang-alap besra memiliki tubuh berukuran sedang (33&nbsp;cm). Mirip Elang-alap jambul, tetapi lebih kecil dan tanpa jambul. Berwarna gelap. Jantan dewasa: Bagian atas abu-abu gelap. Ekor bergaris tebal. Bagian bawah putih dengan garis melintang coklat. Sisi tubuh merah karat. Tenggorokan putih dengan setrip hitam di tengah. Setrip kumis hitam. Betina dan remaja: Sisi tubuh kurang merah dan garis-garis kurang jelas. Bagian bawah coklat kemerahan. Punggung coklat. Ekor coklat dengan garis gelap. Dada remaja bercoret <ref name=":0">{{Cite book|last=Robson|first=Craig|date=2007|title=NEW HOLLAND FIELD GUIDE TO THE BIRDS OF SOUTH-EAST ASIA : THAILAND, PENINSULAR MALAYSIA, SINGAPORE, VIETNAM, CAMBODIA, LAOS, MYANMAR|location=London|publisher=New Holland|pages=130|url-status=live}}</ref>. Iris kuning, paruh hitam, sera abu-abu, kaki dan tungkai kuning. Duduk diam menunggu mangsa dengan tenang.
Sarang dari tumpukan ranting yang tidak rapi, pada pohon tinggi di hutan. Telur berwarna putih kebiru-biruan pucat, dengan tanda coklat kemerahan, jumlah 2-4 butir. Berbiak bulan Maret-Mei.