MA Negeri Babakan Lebaksiu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 39:
| catatan =
}}
'''MA Negeri 1 Tegal''' (''Jawa:'' ꦩꦣꦿꦱꦃꦄꦭꦶꦪꦃꦤꦼꦒꦼꦫꦶ꧇꧑꧇ꦠꦼꦒꦭ꧀) atau sebelumnya bernama [[MA Negeri Babakan Lebaksiu]] ) merupakan [[Madrasah Aliyah|MA]] yang ada di [[Kabupaten Tegal]], tepatnya di Dukuh Babakan, Desa [[Jatimulya, Lebaksiu, Tegal|Jatimulya]] Kecamatan [[Lebaksiu, Tegal|Lebaksiu]], Kabupaten [[Kabupaten Tegal|Tegal]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]].
 
MA Negeri 1 Tegal memiliki program 3 in 1 yaitu madrasah yang memiliki ilmu agama, ilmu pengetahuan dan ilmu ketrampilan. MA Negeri 1 Tegal mempunyai jurusan regular ( [[Ilmu Pengetahuan Alam|IPA]] dan [[Ilmu Pengetahuan Sosial|IPS]] ), juga mempunyai jurusan seperti [[Madrasah Aliyah Kejuruan]] (MAK). Jurusan yang ada di MA Negeri 1 Tegal yaitu: [[Otomotif]], [[Elektronika]], Tatabusan dan [[Gastronomi|Tataboga]]. Lulusan jurusan kejuruan di MA Negeri 1 Tegal banyak yang bekerja di perusahaan-perusahaan besar seperti ASTRA, YAMAHA dan lain sebagainya.
Baris 74:
Periode 1982 s.d sekarang diganti oleh KH. Abdul Malik Mufti, namun dia wafat tahun 2000 sehingga diteruskan oleh para cucunya. Perkembangan selanjutnya, berdasarkan usulan permohonan penegerian MMA tertanggal 1 Maret 1968 yang ditandatangani oleh ketua pengasuh pondok pesantren Bapak KH. Isa Mufti dan Kepala MMA Bapak KH. Shofwan Mufti, BA. dan Surat Keputusan (SK) Menteri Agama Nomor 81 Tahun 1968, tertanggal 19 April 1968 TMT. 01 Januari 1968 maka Madrasah Menengah Atas (MMA) berubah menjadi Madrasah Aliyah Agama Islam Negeri (MAAIN) dengan Pejabat Sementara (PJs) Kepala terpilih atas nama Pejabat Kepala Inspeksi Pendidikan Agama Islam Kabupaten Tegal yaitu RM. Kholid, walaupun sudah resmi penegerian di bawah naungan Departemen Agama. Sedangkan kondisi murid hanya dari kalangan santri dan masyarakat sekitarnya. Pada akhir tahun pelajaran 1979/1980 MAAIN dengan izin Allah SWT memiliki tanah seluas 2.580 m<sup>2</sup> atas usaha dan kerja keras kepala sehingga dapat tanah bengkok carik, berkat tukar tambah terletak di sebelah timur Dukuh Babakan dengan tanah yang dibeli BP.3 MAAIN dengan luas 9.200 m<sup>2</sup>, kemudian dibangun 3 lokal dan 1 ruang kantor bantuan dari Departemen Agama. Madrasah Aliyah Agama Islam Negeri (MAAIN) terus disandang sampai tahun 1975, berdasarkan '''''SK Menteri Agama Nomor : 18 Tahun 1975''''', MAAIN berubah menjadi '''''Madrasah Aliyah Negeri (MAN)''''' TMT tertanggal, '''''1 Januari 1975.'''''
 
Secara Historis MANMA Negeri Babakan Lebaksiu Tegal menurut sumber merupakan MAN tertua di Indonesia setelah MAN Menteng, Jakarta Pusat, itu artinya MANMA Negeri Babakan merupakan MAN tertua di Jawa Tengah. Dalam hal ini MANMA Negeri Babakan pernah menjadi pusat Rayon Ujian Tingkat 1 Jawa Tengah yang meliputi wilayah Pekalongan, Kalibeber, Banyumas, Cilacap, Wonosobo. MANMA Negeri Babakan Lebaksiu Tegal dalam perkembangannya atas kebutuhan masyarakat pendidikan kemudian membuka kelas jauh/ filial, yang pertama adalah filial Brebes di Komplek Islamic Centre pada tahun 1983/ 1984 yang kemudian dinegerikan pada tahun 1996 dengan Kepala Drs. Nursalim yang sekarang menjadi MANMA Negeri 1 Brebes. Kedua filial Kota Tegal di Jalan Kemuning Tegal, pada tahun 1984/ 1985 dipimpin oleh Drs. Mustajab yang sekarang menjadi MANMA Negeri Kota Tegal, yang ketiga di Laren, Bumiayu dipimpin oleh Drs. Isroil yang sekarang menjadi MANMA Negeri 2 Brebes.
 
Dalam rangka pengembangan madrasah berkualitas, Departemen/Kementerian Agama memilih guru-guru yang berkualitas, berprestasi dan berdedikasi tinggi untuk mengemban pucuk kepemimpinan di MANMA Negeri Babakan Lebaksiu Kab. Tegal, diantaranya: H. Sofwan Mufthi, B.A, Ahmad Kurdi, B.A, Drs.H. Muslich Ma’sum, Drs.H.Mubasyir Dahlan, Drs.H. Mudasir Mas’ud, M.Ag, H. Bukhori, S.Ag, Drs.H. Syaefudin, M.Pd, Drs.H. Kamaludin, MM, Dra.Hj. Nurhayati NS, M.Pd, (2018dan sDrs.d sekarangH. Imam Shofwan, M.Ag (2022 - Sekarang)
 
Berdasarkan Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia (KMA RI) Nomor: 810 Tahun 2017 tentang Perubahan Nama Madrasah Aliyah Negeri (MAN), Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) dan Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) di propinsi Jawa Tengah. MANMA Negeri Babakan Lebaksiu Tegal berubah menjadi '''MA Negeri 1 Tegal''', tertanggal, 3 Oktober 2017 ditanda tangani oleh Menteri Agama : Lukman Hakim Saifuddin.
 
KeberadaanMA MANNegeri 1 Tegal era sekarang di pimpin oleh Dra.Hj.Nurhayati NS, M.Pd, dibidangmemiliki sarana prasarana adaberjumlah 38 ruang kelas, Gedung Perpustakaan, Laboratorium Komputer, Laboratorium IPA, Laboratorium Bahasa, Keterampilan Elektro, Keterampilan Otomotif, Keterampilan Tata Busana, Keterampilan Tata Boga, Gedung Serba Guna “AN-NUR”, Bidang Kurikulum : Kurikulum 2013 revisi dan Penilaian HOTS, Jumlah Guru : 84 Orang ( S.2 : 11 Orang, S.1 : 73), Prodi : IPA, IPS, Agama. Bidang Kesiswaan: 1.522 orang, Bidang Humas dengan pelayanan prima (Salam,Senyum, Sapa) dan pengelolaan Wibesite madrasah. MA Negeri 1 Tegal memiliki semboyan '''''“Tri in One”''''' membentuk siswa memiliki Ilmu Pengetahuan Umum, Pengetahuan Agama dan Pengetahuan Keterampilan.
 
'''A. TOKOH PENDIRI'''
 
Berdirinya MANMA Negeri 1 Tegal tidak terlepas primodial Pondok Pesantren “Ma’hadut Tholabah” Babakan Lebaksiu Tegal diantaranya :
 
1. KH. Mufti Bin Salim
Baris 99:
 
7. Drs.H. Muslich Ma’sum
 
Secara Historis MA Negeri 1 Tegal menurut sumber merupakan MA Negeri tertua di Indonesia setelah MA Negeri Menteng, Jakarta Pusat, itu artinya MA Negeri 1 Tegal merupakan MA Negeri tertua di Jawa Tengah. Dalam hal ini MA Negeri 1 Tegal pernah menjadi pusat Rayon Ujian Tingkat 1 Jawa Tengah yang meliputi wilayah [[Pekalongan]], [[Kalibeber, Mojotengah, Wonosobo|Kalibeber]], [[Banyumas]], [[Cilacap]], [[Wonosobo]].
MA Negeri 1 Tegal dalam perkembangannya atas kebutuhan masyarakat pendidikan kemudian membuka kelas jauh/ filial, yang pertama adalah filial [[Kabupaten Brebes|Brebes]] di Komplek [[Islamic Centre]] pada tahun [[1983]]/ [[1984]] yang kemudian dinegerikan pada tahun [[1996]] dengan Kepala Drs. Nursalim yang sekarang menjadi [[MA Negeri 1 Brebes]]. Yang kedua, filial [[Kota Tegal]] di Jalan Kemuning Tegal, pada tahun 1984/ [[1985]] dipimpin oleh Drs. Mustajab yang sekarang menjadi [[MA Negeri Kota Tegal]], yang ketiga di [[Laren, Bumiayu, Brebes|Laren]], [[Bumiayu, Brebes|Bumiayu]] dipimpin oleh Drs. Isroil yang sekarang menjadi [[MA Negeri 2 Brebes]].
 
== Sarana dan Prasarana ==