Mesin slot: Perbedaan antara revisi
[revisi tidak terperiksa] | [revisi terperiksa] |
Konten dihapus Konten ditambahkan
k →Sejarah Tag: Dikembalikan kemungkinan spam pranala VisualEditor |
Tag: Pembatalan |
||
Baris 17:
[[File:Liberty bell.jpg|thumb|1899 "Liberty Bell" mesin, diproduksi oleh Charles Fey.]]
[[File:Liberty Bell slot machine 2012-09-15 16-50-38.jpg|thumb|Plakat penanda lokasi dari bengkel [[Charles Fey]], San Francisco, dimana dia menciptakan mesin slot tiga rel. Lokasi adalah sebuah pertanda daerah bersejarah di California.]]
Sittman dan Pitt dari [[Brooklyn]], [[New York]] mengembangkan sebuah mesin perjudian pada tahun 1891 yang merupakan cikal bakal mesin slot modern. Mesin itu memiliki lima drum yang menahan total 50 kartu terbuka dan didasarkan pada [[poker]]. Mesin itu terbukti sangat populer, dan tidak lama banyak [[bar]] dalam kota memiliki satu atau lebih dari mesin ini. Pemain akan memasukkan sebuah koin uang dan menarik sebuah tangkai, yang kemudian memutar drum dan kartu yang ada pada mereka, Sang pemain akan mengharapkan kombinasi kartu tangan poker yang bagus muncul. Di sini tidak ada mekanisme pembayaran langsung, jadi sebuah [[Glossary of poker terms|pair king]] mungkin memberikan pemain segelas bir gratis, yang kemudian [[Glossary of poker terms|royal flush]] dapat pembayaran sebuah cerutu atau minuman; Hadiah bergantung sepenuhnya kepada tawaran dari pemilik mesin. Untuk meningkatkan kesempatan [[Glossary of poker terms|poker house]], dua kartu biasanya dikeluarkan dari [[Kartu remi|set remi]], sepuluh [[Kartu remi|sekop]] dan [[Kartu remi|jack hati]], menggandakan [[Peluang (matematika)|peluang]] melawan kemenangan sebuah [[royal flush]]. Drum tersebut juga dapat diatur untuk mengurangi peluang kemenangan pemain
Karena besarnya angka dari kemungkinan menang dalam permainan aslit berbasis poker, itu membuktikan secara praktik tidak mungkin membuat mesin yang mampu menghadiahkan sebuah pembayaran otomatis untuk semua kemungkinan kombinasi kemenangannya. Pada suatu waktu antara 1887 dan 1895,<ref>{{cite web|url=http://www.slot-machine-resource.com/slot-machine-history.htm |title=History of slot machines }}</ref> [[Charles Fey]] dari [[San Francisco]], [[California]] merancang sebuah mekanisme otomatis yang jauh lebih sederhana<ref>{{cite web |url=http://casinogambling.about.com/od/slots/a/charlesfey.htm |title=Charles Fey article |publisher=Casinogambling.about.com |date=2009-06-22 |access-date=2009-08-04 |archive-date=2009-02-26 |archive-url=https://web.archive.org/web/20090226234852/http://casinogambling.about.com/od/slots/a/charlesfey.htm |dead-url=yes }}</ref> dengan tiga rel putaran mengandung total lima simbol: [[ladam]], [[Kartu remi|berlian]], sekop, [[Kartu remi|hati]] dan sebuah [[Liberty Bell|lonceng Liberty]]; Lonceng yang kemudian memberikan nama pada mesin ini. Dengan menggantikan sepuluh kartu dengan lima simbol dan menggunakan tiga rel ketimbang 5 drum, kerumitan membaca kemenangan pun dapat dikecilkan, memungkinkan Fey untuk mendesain sebuah mekanisme pembayaran otomatis yang efektif. Tiga lonceng dalam sebaris akan menghasilkan pembayaran terbesar, sepuluh [[Nickel (uang koin Amerika Serikat)|nickel]] (50¢). Lonceng Liberty adalah sebuah sukses besar dan memunculkan sebuah alat mekanikal permainan yang bertahan dalam industrinya. Setelah beberapa tahun, alat tersebut dilarang di California, tetapi Fey tetap tidak mampu memenuhi permintaan pesanan alat tersebut dari daerah lain. Mesin lonceng Liberty sangat populer sehingga banyak di tiru oleh pabrikan pembuat mesin slot. Pertama dari mesin ini, juga dinamakan "Lonceng Liberty", diproduksi oleh pabrikan [[Herbert Mills]] dalam 1907. Pada 1908, banyak mesin "lonceng" yang kebanyakan telah dipasangkan dalam toko [[cerutu]], [[Salon kecantikan|salon]], arena [[boling]], rumah [[bordil]] dan tukang pangkas.<ref>{{cite web|title=The Long, Colorful, Profitable History of Slot Machines|url=http://indiancountrytodaymedianetwork.com/gallery/photo/long-colorful-profitable-history-slot-machines-55000|url-status=dead|archive-url=https://web.archive.org/web/20140130064559/http://indiancountrytodaymedianetwork.com/gallery/photo/long-colorful-profitable-history-slot-machines-55000|archive-date=January 30, 2014|access-date=2016-07-18|publisher=The Indian Observer}}</ref> Mesin Awalnya, termasuk sebuah Lonceng Liberty tahun 1899, sekarang adalah bagian dari koleksi Fey dalam [[Museum]] [[Nevada]].<ref>{{cite web|title=CM-5716-P-06 Machine, Slot|url=http://www.nevadaculture.org/museums/new_exhibits/cc-slot_machines/exhibit1/e10007a.html|url-status=dead|archive-url=https://web.archive.org/web/20151001120708/http://www.nevadaculture.org/museums/new_exhibits/cc-slot_machines/exhibit1/e10007a.html|archive-date=October 1, 2015|access-date=2015-09-18|website=Nevada State Museum}}</ref>
|