Stasiun Terisi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 23:
| platform = Tiga peron pulau yang agak tinggi (bangunan utama terletak di antara jalur 1 dan 2)
}}
'''Stasiun Terisi (TIS)''' merupakan [[stasiun kereta api]] kelas II yang terletak di [[Karangasem, Terisi, Indramayu]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +12 m ini termasuk dalam [[Daerah Operasi III Cirebon]] dengan jarak 158 km sebelah timur dari Jakarta {{sta|Gambir}}. Di dekat stasiun ini terdapat Pasar Terisi.
 
Awalnya stasiun ini memiliki tiga jalur kereta api dengan jalur 2 merupakan sepur lurus.<ref>{{Cite book|date=1992|title=Ikhtisar Lintas dan Emplasemen|location=Bandung|publisher=Perumka|pages=06-056|url-status=live}}</ref> Sejak beroperasinya [[jalur ganda]] segmen Haurgeulis–Telagasari per 8 Januari 1997,<ref>{{Cite journal|last=|first=|year=1998|title=Merayap Pasti Merebut Kepercayaan|url=|journal=Warta Ekonomi|volume=IX|issue=46-52|pages=37|doi=}}</ref> jalur 1 baru stasiun dibangun tepat di depan pintu masuk asli stasiun sehingga stasiun ini dapat dipandang sebagai stasiun pulau. Saat ini stasiun ini memiliki empat jalur kereta api dengan jalur 2 dan 3 merupakan sepur lurus. Bangunan stasiun diapit jalur 1 dan 2.