IP tunnel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
BayuAH (bicara | kontrib)
k simpan
 
BayuAH (bicara | kontrib)
k simpan
Baris 1:
IP Tunnel adalah kanal jaringan komunikasi Protokol Internet ([[IP]]) antara dua jaringan komputer yang digunakan untuk transportasi menuju jaringan lain dengan mengkapsulkan paket ini. IP Tunnel sering kali digunakan untuk menghubungkan dua jaringan IP tidak bergabung yang tidak memiliki alamat penjaluran asali (''native routing path'') ke lainnya, melalui protokol penjaluran utma melewati jaringan transportasi tingkat menegah. Bersama dengan protokol [[IPsec]] keduanya kemungkinan digunakan untuk membuat jaringan maya pribadi (''[[virtualVirtual privatePrivate networkNetwork]]'') antara dua atau lebih jaringan pribadi melewati jaringan umum misalnya internet. Penggunaan umum lainya adalah untuk menghubungkan antara instalsi [[IPv6]] dan [[IPv4]] internet.
 
Dalam melakukan IP tunel, setiap paket IP, termasuk informasi pengalamatan dari sumber dan tujuan jaringan IP, dikapsulasi dengan format paket asali lainnya ke jaringan antara (''transit network'').
 
Di batas antara jaringan sumber ke jaringan antara serta antara jaringan antara ke jaringan tujuan, gerbang jaringan (''[[gatewaysGateways]]'') digunakan untuk membangun titik akhir IP tunnel antar jaringan. Kemudian, titik akhir IP tunnel menjadi penjalur IP asali (''native IP routers'') yang membuat standar penjalur IP antara jaringan sumber dan jaringan tujuan.
 
==Lihat Pula==
* [[Protokol tunnelling]]
* [[Tunnel broker]]
* [[Generic Routing Encapsulation]]
 
==Referensi==
* [http://tools.ietf.org/html/rfc1853 RFC 1853]
* [http://tools.ietf.org/html/rfc2003 RFC 2003]