TV10 (Solo): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Raja Nine to Five (bicara | kontrib)
Membalikkan revisi 24740921 oleh 182.1.133.250 (bicara) LTA Tuhan TV digital Palembang
Tag: Pembatalan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 52:
 
 
'''"TV10" (Solo TV)''', sebelumnyasemula bernama ''"MJA TV"'' dan ''Televisi Masjid Jami' As Segaf'', adalah sebuah [[stasiun televisi]] lokal di [[Kota Surakarta]], [[Jawa Tengah]]. Bermula dari pemancar kecil untuk menyiarkan kegiatan-kegiatan masjid, televisi ini pun berkembang merambah siaran-siaran yang berhubungan dengan kegiatan sosial dan dakwah di daerah Pasar Kliwon, Surakarta.
 
Pada tanggal 15 Oktober 2022, TV10 resmi diluncurkan dan bersiaran digital pada kanal 27 UHF (multipleks Metro TV Yogyakarta). TV10 menggantikan siaran MJA TV yang sudah lama mengudara. Akhirnya MJA TV berhenti bersiaran analog pada 29 Oktober 2022 dan resmi bersiaran digital sepenuhnya dengan menggunakan nama TV10. Pada Desember 2022, MJA TV pindah kanal dari 27 UHF ke 38 UHF (mengikuti perpindahan kanal multipleksing Metro TV dari kanal transisi 27 UHF ke kanal tetap 38 UHF).
 
Kini, siaran digital TV10 dapat menjangkau wilayah Surakarta (Jawa Tengah), dan Daerah Istimewa Yogyakarta dan sekitarnya disaksikan di channel 38 UHF Mux [[Metro TV]] Yogyakarta.
 
== Acara ==