Ayam tangkap: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 1:
[[Berkas:Ayam Tangkap.jpg|250px|jmpl|Ayam Tangkap]]
'''Ayam Tangkap''' adalah masakan khas [[Aceh]] yang terbuat dari [[ayam]] yang digoreng dengan bumbu dan rempah-rempah khas [[
Kebiasaan menyantap ayam tangkap sudah menjadi bagian dari [[budaya]] masyarakat Aceh. Pengolahan ayam ini tidaklah sulit yaitu hanya dengan menggoreng setelah sebelumnya sudah terlebih dahulu diberi bumbu agar gurih saat disantap. Bumbu yang digunakan seperti [[bawang putih]], [[lada]], [[kemiri]], [[garam]], dan [[jahe]]. Setelah dibumbui, ayam lalu digoreng sekitar 5–10 menit. Pada saat yang bersamaan, dimasukkan pula beberapa genggam daun yang akan disajikan bersama ayam sehingga rasa rempah dedaunan turut meresap ke dalam daging ayam. Daun yang digunakan, di antaranya [[daun kari]], potongan daun [[ganja]], dan [[salam]] koja. Dedaunan itu pula yang kemudian menutupi sajian ayam tangkap pada setangkup piring.
|