Badai Daniel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sellamaria (bicara | kontrib)
Melengkapi Artikel
Sellamaria (bicara | kontrib)
Melengkapi Artikel
Baris 4:
 
== Dampak ==
Peneliti Universitas Yale menganggap Badai Daniel sebagai badai paling mematikan di wilayah Afrika sepanjang masa sejarah, melebihi kasus banjir di Algeria pada tahun 1927 yang menewaskan sekitar 3000 orang. Badai Daniel juga diperkirakan menjadi badai paling mematikan secara global setidaknya pasca [[Topan Haiyan]] di [[Filipina]] pada tahun 2013, yang telah menewaskan sekitar 7,354 orang. <ref>{{Cite web|date=2023-12-06|title=Yale University: Storm Daniel is the deadliest in recorded African history {{!}} The Libya Observer|url=https://libyaobserver.ly/news/yale-university-storm-daniel-deadliest-recorded-african-history|website=libyaobserver.ly|language=en|access-date=2023-12-23}}</ref>. Badai Daniel telah terjadi di beberapa negara seperti Yunani, Bulgaria, Turki dan Libya dengan dampak paling parah<ref>{{Cite web|title=Apa Itu Badai Daniel, Pemicu Banjir Libya Perenggut 6.000 Orang Seketika|url=https://international.sindonews.com/read/1200737/44/apa-itu-badai-daniel-pemicu-banjir-libya-perenggut-6000-orang-seketika-1694639394|website=SINDOnews Internasional|language=id-ID|access-date=2023-12-23}}</ref>.
 
=== '''Yunani''' ===