Daun sirih: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menambah Kategori:Sirih menggunakan HotCat
k membetulkan ejaan
Baris 1:
[[Berkas:Piper_betle_plant.jpg|jmpl|Sekumpulan daun sirih yang tumbuh pada [[tangkai daun]].]]
'''Daun sirih''' adalah bagian [[daun]] pada [[sirih]]. Bentuk daun sirih menyerupai bentuk [[Hati (simbol)|hati]]. Secara umum, [[kromosom]] pada daun sirih bersifat [[diploid]] dengan formula rata-rata yakni 2n = 64. Kandungan utama pada daun sirih ialah minyak asiri, seskuiterpen, diastase, tannin, gula dan pati. Daun sirih telah dimanfaatkan sebagai pengobatan tradisional sejak zamazaman kuno. Jenis penyakit yang dapat disembuhkan menggunakan daun sirih antara lain penyakit gigi dan mulut, penyakit jantung, penyakit kulit, serta penyakit pencernaan. Daun sirih juga dijadikan sebagai bahan pengusir serangga dan bahan untuk tradisi [[Menginang|menyirih]] di [[Indonesia]]. Perdagangan daun sirih dilakukan dalam kondisi segar maupun simplisia sebagai bahan baku pembuatan jamu, obat dan kosmetik.
 
== Tampilan fisik ==