Masters of the Air: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Meabook (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Meabook (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 21:
* [[Nikolai Kinski]]
* [[Stephen Campbell Moore]]
* [[Sawyer Spielberg]]
* [[Isabel May]]
* [[James Murray (pemeran Inggris)|James Murray]]
}}
| narrated =
Baris 72 ⟶ 73:
* [[Austin Butler]] sebagai Major Gale Cleven<ref name="SI"/>
* [[Callum Turner]] sebagai Major John Egan<ref name="SI"/>
* [[Anthony Boyle]] sebagai MajorLt. [[Harry Herbert Crosby| Harry Crosby]]
* [[Barry Keoghan]] sebagai Lt. Curtis Biddick
* [[Nikolai Kinski]] sebagai Colonel [[Harold Huglin]]
* [[Stephen Campbell Moore]] sebagai Major Marvin "Red" Bowman
* [[Sawyer Spielberg]] sebagai Lt. Roy Frank Claytor
* [[Isabel May]] sebagai Marjorie "Marge" Spencer
* [[James Murray (pemeran Inggris)|James Murray]] sebagai Colonel Neil “Chick” Harding
 
Baris 156 ⟶ 157:
|WrittenBy = {{StoryTeleplay|t=[[John Orloff]]|s=[[John Shiban]] and John Orloff|tfirst=y}}
|OriginalAirDate = {{Start date|2024|1|26}}
|ShortSummary = Pada musim semi 1943, Mayor [[Pasukan Udara Angkatan Darat Amerika Serikat]] Gale Cleven dan John Egan dari [[100th Air Refueling Wing|Grup Pengeboman ke-100]] diberangkatkan ke [[Inggris]] untuk bergabung bersama [[Sekutu (Perang Dunia II)|sekutu]] dalam [[Front Barat (Perang Dunia II)|upaya perang]] melawan [[Jerman Nazi]]. Mengoperasikan skuadron [[Boeing B-17 Flying Fortress|B17]] dari pangkalan Angkatan Udara Kerajaan Thorpe Abbotts, pada bulan Juni, Grup ke-100 dikirim dalam misi tempur siang hari untuk [[Pengeboman Bremen pada Perang Dunia II|mengebom target militer di Bremen, Jerman]]. Meskipun dilengkapi dengan pengintai bom Norden yang canggih, pesawat pengebom tidak dapat memastikan target dikarenakan awan dan memutuskan membatalkan misi. Pesawat ke-100 dipaksa untuk terbang melewati [[8,8 cm Flak 18/36/37/41|artileri anti-pesawat]] yang berat, dan akhirnya diserang oleh [[pilot pesawat tempur]] ''[[Luftwaffe]]''. Kegagalan misi ini mengakibatkan tewasnya 30 orang.
|ShortSummary =
|LineColor = 799CA3
}}
{{Episode list
Baris 164 ⟶ 166:
|WrittenBy = John Orloff
|OriginalAirDate = {{Start date|2024|1|26}}
|ShortSummary = Grup ke-100 mengalami kekalahan tempur pertamanya. Di sebuah [[Kedai bir|pub]], anggota [[Angkatan Udara Britania Raya|RAF]] mempertanyakan taktik pasukan Amerika dalam melakukan serangan di siang hari; merasa tidak dihargai, Letnan (Lt.) Curtis Biddick menantang dan mengalahkan seorang pilot Britania dalam sebuah duel tinju tangan kosong. Ketika Mayor Marvin Bowman mengalami sakit [[tukak lambung]], Mayor Cleven ditugaskan untuk memimpin pasukan ke-100 dalam misi kedua mereka: mengebom bunker [[U-Boot|U-boat]] Jerman di [[Norwegia]]. Letnan Harry Crosby, meskipun mengalami [[mabuk udara]], berhasil menavigasi misi tersebut. Pesawat B17 milik Letnan Biddick mengalami kerusakan namun berhasil mendarat dengan selamat di [[Skotlandia]].
|ShortSummary =
|LineColor = 799CA3
}}
{{Episode list
Baris 226 ⟶ 229:
== Produksi ==
Pada bulan Oktober 2012, dilaporkan bahwa tentang miniseri ketiga yang berbasis [[Perang Dunia II]] dengan kisah yang sama dengan ''[[Band of Brothers]]'' dan ''[[The Pacific]]'' yang juga dikembangkan oleh [[Tom Hanks]] dan [[Steven Spielberg]], berfokus pada kisah pertempuran udara di Pasifik.<ref>{{Cite web|last=Keene|first=Allison|date=19 Oktober 2012|title=HBO Considering Third BAND OF BROTHERS TV Series|url=https://collider.com/hbo-band-of-brothers-series/204805/|url-status=dead|archive-url=https://web.archive.org/web/20200224074056/https://collider.com/hbo-band-of-brothers-series/204805/|archive-date=24 Februari 2020|website=[[Collider (situs web)|Collider]]}}</ref>
[[File:Eighth_Air_Force_-_Emblem_(World_War_II).png|thumb|150px|Lambang Angkatan Udara Kedelapan dalam Perang Dunia II]]
 
Pada bulan Januari 2013, [[HBO]] mengkonfirmasi bahwa mereka sedang mengembangkan miniseri tersebut, yang didasarkan pada buku {{ill|Donald L. Miller|en}} berjudul ''Masters of the Air: America's Bomber Boys Who Fought the Air War Against Nazi Germany'' yang akan diadaptasi oleh John Orloff<ref>{{Cite web|last=Guthrie|first=Marisa|date=18 Januari 2013|title=HBO Developing Third WWII Miniseries with Tom Hanks, Steven Spielberg (Exclusive)|url=https://www.hollywoodreporter.com/live-feed/hbo-developing-third-wwii-miniseries-413632|access-date=15 Januari 2024|website=[[The Hollywood Reporter]]|language=en}}</ref> dan secara khusus akan berfokus pada [[100th Air Refueling Wing|Grup Pemboman ke-100]] (''100th Bombardment Group'') dari {{ill|Angkatan Udara Kedelapan|en|Eighth Air Force}}.<ref>{{Cite web|date=7 November 2019|title=What We Know So Far About Apple TV's Masters of the Air: The Latest on Upcoming WWII Miniseries About The Mighty Eighth|url=https://footstepsresearch.org/2019/11/what-we-know-apple-tv-masters-of-the-air/|access-date=15 Januari 2024|website=Footsteps Research|language=en-US}}</ref>
 
Pada bulan Oktober 2019, dilaporkan bahwa Apple telah membuat kesepakatan dengan perusahaan produksi Spielberg dan Hanks untuk menayangkan seri ini secara eksklusif di [[Apple TV+]], alih-alih di HBO.<ref name="deadline1019">{{Cite web|last=Fleming|first=Mike Jr.|date=11 Oktober 2019|title=Apple Enlists For 'Masters Of The Air' As Steven Spielberg, Tom Hanks & Gary Goetzman Fly From HBO For WWII Series|url=https://deadline.com/2019/10/apple-masters-of-the-air-steven-spielberg-tom-hanks-gary-goetzman-wwii-limited-series-don-miller-1202757249/|access-date=15 Januari 2024|website=[[Deadline Hollywood]]|language=en-US}}</ref> HBO kemudian menegaskan dalam sebuah pernyataan bahwa mereka telah memutuskan untuk tidak melanjutkan produksi seri ini.<ref>{{Cite web|last=Gonzalez|first=Sandra|date=11 Oktober 2019|title='Masters of the Air' from Steven Spielberg and Tom Hanks lands at Apple|url=https://www.cnn.com/2019/10/11/entertainment/masters-of-air-steven-spielberg-tom-hanks-apple/index.html|access-date=15 Januari 2024|website=[[CNN]]|language=en}}</ref> ''[[Deadline Hollywood]]'' melaporkan bahwa seri ini terdiri dari sepuluh episode, dengan total biaya produksi lebih dari $200 juta, sementara itu ''[[The Hollywood Reporter]]'' mengatakan bahwa seri ini terdiri dari sembilan episode dengan total biaya $250 juta.<ref name=":0" /><ref>{{Cite web|last=Goldberg|first=Lesley|date=11 Oktober 2019|title=Apple Launches In-House Studio With 'Band of Brothers'/'The Pacific' Follow-Up|url=https://www.hollywoodreporter.com/live-feed/apple-launches-house-studio-band-brothers-pacific-follow-up-1246746|access-date=15 Januari 2024|website=[[The Hollywood Reporter]]|language=en}}</ref> Seri ini merupakan seri Apple TV+ pertama yang diproduksi di bawah perusahaan produksi internal perusahaan teknologi tersebut, yaitu [[Apple Studios]].<ref>{{Cite web |last=Thorne |first=Will |date=11 Oktober 2019 |title=Apple Launches In-House Studio, Sets 'Band of Brothers' Follow-Up Series |url=https://variety.com/2019/tv/news/apple-launches-in-house-studio-sets-band-of-brothers-follow-up-series-1203367345/ |access-date=16 Januari 2024 |website=Variety |language=en-US}}</ref>
Baris 239 ⟶ 242:
 
== Penerimaan ==
{{Rotten Tomatoes prose|8283|8,0|6872|Menjulang tinggi dengan desain produksi yang sempurna dan karakter yang sangat teramati dengan baik, ''Masters of the Air'' dapat berdiri dengan bangga di samping serial saudaranya, ''Band of Brothers'' dan ''The Pacific''.|access-date=26 January 2024}}<ref name="RT"/> [[Metacritic]], yang menggunakan [[Rata-rata aritmatika tertimbang|rata-rata tertimbang]], memberikan nilai 73 dari 100 berdasarkan 40 kritikus.<ref>{{Cite web|title=Masters of the Air season 1|url=https://www.metacritic.com/tv/masters-of-the-air/season-1/|website=www.metacritic.com|language=en|access-date=27 Januari 2024}}{{cbignore}}</ref>
 
== Lihat juga ==
* [[Twelve O'Clock High]]
 
== Referensi ==
Baris 247 ⟶ 253:
* {{Official website|https://tv.apple.com/id/show/masters-of-the-air/umc.cmc.7bxcni0vwgll9kmicq738k5q2}}
* {{IMDb title|2640044}}
* [https://podcasts.apple.com/gb/podcast/introducing-the-mighty-8th/id1457552694?i=1000643307112 Introducing The Mighty 8th] We Have Ways podcast interview with John Orloff
{{Apple TV+}}