Stasiun Wonokromo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 46:
| map_type = Kota Surabaya#Jawa Timur
}}
'''Stasiun Wonokromo (WO)''' adalah [[stasiun kereta api]] kelas besar tipe C yang terletak di [[Jagir, Wonokromo, Surabaya|Jagir]], [[Wonokromo, Surabaya|Wonokromo]], [[Kota Surabaya|Surabaya]]; termasuk dalam pengelolaan [[Daerah Operasi VIII Surabaya]] dan [[KAI Commuter]] pada ketinggian +7 meter. Stasiun ini berada di bagian selatan Kota Surabaya dan menjadi pintu gerbang kereta api dari arah barat daya ({{sta|Yogyakarta}}) serta selatan ({{sta|Malang}}/{{sta|Ketapang||Banyuwangi}}). Lokasi stasiun ini dekat dengan [[Terminal Joyoboyo|Terminal Intermoda Joyoboyo]]. Per Gapeka 2023 yang dirilis pada 1 Juni 2023, [[kereta api Pasundan]] mengarah [[Bandung]] ({{sta|Kiaracondong}}) sudah tidak dilayani di stasiun Wonokromo untuk menaikturunkan penumpang.
 
== Bangunan dan tata letak ==
Baris 135:
 
== Layanan kereta api ==
Per Gapeka 2023 yang dirilis pada 1 Juni 2023, [[kereta api Pasundan]] mengarah [[Bandung]] ({{sta|Kiaracondong}}) sudah tidak dilayani di Stasiun Wonokromo untuk menaikturunkan penumpang.
 
Berikut ini adalah layanan kereta api yang berhenti di stasiun ini sesuai Gapeka 2023.<ref>{{cite book|url=https://djka.dephub.go.id/uploads/202305/KP-DJKA_67_TAHUN_2023_GAPEKA_JAWA_2023.pdf|title=Grafik Perjalanan Kereta Api pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa Tahun 2023|date=14 April 2023|accessdate=12 Mei 2023|publisher=[[Direktorat Jenderal Perkeretaapian]]|location=[[Jakarta]]}}</ref>