Persenga Nganjuk: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 528:
 
== Supporter ==
'''NGANJUK FANS UNITY''' atau yang lebih dikenal dengan NFU merupakan supporter fanatik dari PERSENGA NGANJUK. '''NGANJUK FANS UNITY''' pada awalnya dibentuk oleh lima komunitas suporter luar kota yang ingin mendukung club PERSENGA pada 2017. Mereka mendukung di tribun selatan Stadion Anjuk Ladang.
'''NGANJUK FANS UNITY''' merupakan kumpulan supporter dari berbagi aliran,Seperti Ultras,Mania,Holigans.Semua sudah tidak ada bedanya jika sudah mendukung klub Persenga.NFU mendukung dengan cara meneriakan yel-yel, menyanyi,membuat koreografi,hingga kreativitas lain sepanjang pertandingan.
'''NGANJUK FANS UNITY''' didirikan pada Tahun 2017 Bertujuan untuk menjadi wadah bagi suporter luar kota (suporter yang biasa mendukung club luar kota) yang ingin mendukung club lokal/club kebanggaan warga Nganjuk yaitu PERSENGA NGANJUK.
'''NGANJUK FANS UNITY''' memiliki beberapa aturan di dalam stadion saat mendukung PERSENGA NGANJUK. Beberapa aturan tersebut yaitu, bernyanyi selama 2 x 45 menit, dilarang bermain hp saat pertandingan berlangsung hanya diperbolehkan bermain hp saat jeda babak pertama, menggunakan sepatu, dan menggunakan pakaian sesuai Kesepakatan Bersama.
'''Loyalitas dari NFU''' juga bisa dilihat saat akan menonton pertandingan yang mengharuskan seluruh anggota NFU membeli tiket. Hal ini bertujuan untuk membantu keuangan dari tim kesayangan mereka sendiri. Dari kebiasaan ini maka tercetus istilah '''"No Ticket No Game"'''