Levonorgestrel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Muhammad Anas Sidik (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Muhammad Anas Sidik (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 5:
'''Levonorgestrel''' atau dikenal dengan merk dagang '''postinor''', '''postpil''', dll, atau sering disebut juga '''''morning after pill''''' (secara harfiah berarti pil pagi hari setelahnya) adalah obat [[kontrasepsi darurat]] yang digunakan paling tidak 12 hingga 72 jam setelah hubungan seksual jika lupa menggunakan kontrasepsi, kegagalan alat kontrasepsi, atau pemerkosaan.
 
Namun bukan berarti [[pil]] ini alat untuk aborsi. Sebab cara kerjanya dengan membatalkan ovulasi, merangsang gerak endometrium, dan memperbesar viskositas tuba,<ref>[https://hellosehat.com/obat/postinor/ ''Postinor obat apa?''.] dari situs hellosehat</ref> dengan arti tidak sempat terjadi janin sehingga tidak bisa dikategorikan aborsi. Jika kehamilan telah terlanjur terjadi, meminum postinorLevonorgestrel tidak bisa membatalkannya.
 
Di beberapa negara, obat ini dijual bebas. Sementara di Indonesia hanya boleh dibeli dengan [[resep dokter]].