Dampak perang Israel-Hamas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
menambahkan informasi
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Perang Israel-Hamas''' telah terjadi selama enam bulan semenjak [[Hamas]] melakukan penyerangan dengan meluncurkan ribuan roket terhadap Israel pada 7 Oktober 2023 yang bertepatan dengan perayaan hari besar Yahudi. Menanggapi hal tersebut Israel melakukan operasi militer dengan skala besar yang mengakbatkan 33.000 jiwa melayang.<ref>{{Cite web|date=2024-04-12|title=Palestina: Bagaimana nasib Hamas setelah genap enam bulan perang melawan Israel di Gaza?|url=https://www.bbc.com/indonesia/articles/czrx94jvm80o|website=BBC News Indonesia|language=id|access-date=2024-04-27}}</ref>
 
Pada 14 November 2023, Kementerian Kesehatan Gaza melaporkan bahwa terdapat 11.320 korban jiwa, dimana rasio kematian warga sipil dengan pasukan bersenjata memiliki perbandingan 10:1. <ref>{{Cite web|date=2024-03-01|title=Perang Israel-Gaza: Benarkah Israel telah membunuh 10.000 anggota Hamas?|url=https://www.bbc.com/indonesia/articles/crg5kypemlxo|website=BBC News Indonesia|language=id|access-date=2024-04-27}}</ref>, selain jatuhnya korban jiwa adanya perang ini juga menyebabkan kehancuran di sekitar wilayah Khan Younis.
Baris 7:
== Referensi ==
<references />
[[Kategori:Perang Hamas–Israel 2023]]