Museum Arkeologi Nasional, Athena: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pidopram (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Pidopram (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 19:
 
== Sejarah ==
Museum arkeologi nasional pertama di Yunani didirikan oleh Gubernur Yunani Ioannis Kapodistrias di Aigina pada tahun 1829. Setelah itu, koleksi arkeologi dipindahkan ke sejumlah tempat pameran hingga tahun 1858, ketika sebuah kompetisi arsitektur internasional diumumkan untuk lokasi dan desain arsitektur museum yang baru. <ref name=Raffy>The National Archaeological Museum (2000) Euangelia Kypraiou Archaeological Receipts Fund Direction of Publications, Athens Greece</ref>
 
== Catatan kaki ==