Blip.fm: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Borgx (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{base kelayakan|d=17|m=10|y=2009|i=14|ket=|kat=Y}}
 
'''Blip.fm''' adalah [[situs]] [[jejaring sosial]] dan [[mikroblog]] yang memberikan layanan bagi penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan berisi lagu yang disebut dengan ''blip''. Blip merupakan [[pos]] berbasis [[teks]] sebanyak 150 [[karakter]] bersama [[file]] lagu yang terpampang di [[laman]] profil pengguna (disebut ''[[DJ]]'') dan diantar ke laman profil pendengar DJ (DJ lain yang disebut ''listener''). Cara melakukan pengiriman dan penerimaan blip antar pengguna disebut ''reply'' dengan mengetik nama pengguna listener yang dituju dengan diawali [[simbol]] “@”. Fitur yang ditawarkannya antara lain akses ke stasiun-stasiun [[radio]] daring, menciptakan stasiun radio daring, ''streaming'' [[MP3]] secara gratis serta berkumpul dengan berbagai komunitas sosial.
 
Baris 6 ⟶ 4:
 
Registrasi dilakukan dengan memilih opsi “Sign Up” yang terletak di laman depan situs web. Pengguna diminta memasukkan nama pengguna DJ yang diinginkan (nama asli tidak diwajibkan) serta alamat [[surel]] (harus merupakan surel yang aktif). [[Kata sandi]] DJ akan dikirimkan ke surel yang dicantumkan pengguna. Untuk membangun [[komunitas]] di Blip.fm, pengguna dapat meng[[impor]] kontak dari akun jejaring sosial lain.
 
 
== Sejarah ==
Baris 76 ⟶ 73:
* Weinberg, Tamar. 2009. ''The New Community Rules: Marketing on the Social Web''. Michigan: O'Reilly Media, Inc.
* Brogan, Chris. 2009. ''Trust Agents: Using the Web to Build Influence, Improve Reputation, and Earn Trust'' page 256-346. USA: John Wiley and Sons.
<{{references/>}}
 
== Catatan kaki ==
<references/>
 
== Pranala luar ==