Gempa bumi Jawa Barat 2024: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 50:
== Dampak dan korban==
Dua orang dilaporkan tewas di [[Kabupaten Bandung]]. Diantaranya, seorang balita berusia 2 tahun tewas akibat
Menurut dari data [[Badan Penanggulangan Bencana Daerah]] (BPBD) Jawa Barat, di [[Kabupaten Bandung]] jumlah rumah rusak dalam kategori berat mencapai 532 unit dan dalam kategori ringan mencapai 475 unit dan jika ditotalkan mencapai 1.007 unit. Selain itu, ada 1.264 rumah terdampak akibat gempa. Selain itu, sejumlah fasilitas publik juga ikut mengalami kerusakan, di antaranya 8 fasilitas kesehatan, 31 sarana pendidikan, 55 rumah ibadah atau masjid dan 2 perkantoran.<ref>{{cite news|title=Update Gempa Bandung: 3.601 Bangunan Rusak, 79 Orang Terluka dan Kerugian 298 Miliar|url=https://bandung.kompas.com/read/2024/09/19/081038478/update-gempa-bandung-3601-bangunan-rusak-79-orang-terluka-dan-kerugian-298|website=[[Kompas.com]]|access-date=18 September 2024}}</ref> Sebanyak 21,696 orang terkena dampaknya, dan 710 orang mengungsi.<ref>{{cite news|title=Data Gempa Bandung, Polda Jabar: 21.696 Jiwa Terdampak, 710 Jiwa masih Mengungsi|url=https://mediaindonesia.com/jabar/berita/702683/data-gempa-bandung-polda-jabar-21696-jiwa-terdampak-710-jiwa-masih-mengungsi|website=[[Media Indonesia]]|access-date=18 September 2024}}</ref>
|