Surel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Membalikkan revisi 25246403 oleh Sckhe (bicara)
Tag: Pembatalan
k Membalikkan revisi 25246241 oleh Sckhe (bicara)
Tag: Pembatalan
 
Baris 51:
== Etika penggunaan surat elektronik ==
Etika dalam surat elektronik sama dengan etika dalam menulis surat biasa. Ada surat elektronik yang isinya formal ada yang informal. Beberapa poin penting:
* Jangan mengirim surat elektronik dengan [[lampiran surat elektronik|lampiran]] yang terlalu besar (lebih dari 512 kB). Tidak semua orang mempunyai akses Internet yang cepat, dan ada kemungkinan lampiran tersebut melebihi kapasitas surat elektronik penerima, sehingga akan ditolak miladen ''(mailserver)'' penerima. Selain itu, perhatikan juga bahwa beberapa penyedia surat elektronik juga menerapkan batasan tentang jumlah, jenis, dan ukuran surat elektronik yang dapat diterima (dan dikirim) penggunanya,
* Jangan mengirim lanjut (''forward'') surat elektronik tanpa berpikir kegunaan bagi orang yang dituju.
* Selalu isi kolom subjek, jangan dibiarkan kosong.