Keterlibatan sipil: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6:
== Kebijakan akar rumput ==
Kebijakan pemerintah tidak selalu ''top-down'' (dari atas ke bawah) tetapi juga dengan pendekatan ''bottom-up'' (dari bawah ke atas) atau yang lebih dikenal sebagai kebijakan akar rumput di mana aktor non negara juga berperan dalam pelaksanaan kebijakan di masyarakat. Kebijakan ini berangkat dari pemikiran bahwa masyarakatlah yang lebih memahami persoalan di lapangan sehingga langkah kebijakan yang diambil tidak mengawang-awang.<ref>{{Cite web|title=Bergabungnya Komunitas Akar Rumput dalam Menyoroti Keterlibatan Diaspora untuk Visi Pembangunan Indonesia 2030 – The PRAKARSA|url=https://theprakarsa.org/bergabungnya-komunitas-akar-rumput-dalam-menyoroti-keterlibatan-diaspora-untuk-visi-pembangunan-indonesia-2030/|language=en-US|access-date=2024-12-12}}</ref>
 
== Keterlibatan di ruang digital ==
Media sosial yang dimiliki oleh instansi pemerintah maupun akun pribadi pemerintah itu sendiri serta laman resmi lembaga pemerintah di internet merupakan kanal-kanal yang berfungsi untuk meningkatkan interaksi antara masyarakat dan pemerintah agar tercipta roda pemerintahan yang tidak anti kritik, transparan, dan demokratis, serta dapat meningkatkan partisipasi masyarakat sipil dan membangun kepercayaan dari masyarakat itu sendiri. Salah satu contoh konkret yaitu pemanfaatan [[data terbuka]] di laman resmi [[Lembaga negara|lembaga pemerintah]] yang dapat berguna untuk kepentingan masyarakat luas dengan catatan bahwa data-data valid dan dapat dipertanggungjawabkan.<ref>{{Cite book|last=M.Si|first=Prof Dr Ulung Pribadi|last2=M.Si|first2=Drs Juhari Sasmito Aji|last3=MPA|first3=Erni Saharuddin, S. Sos|last4=S.IP|first4=Yujitia Ahdarrijal|last5=S.IP|first5=Atikah Andarwati|last6=S.IP|first6=Fathiya Mumtaz|last7=S.IP|first7=Nadia Tri Nurhidayanti|date=2024-09-02|url=https://books.google.co.id/books?id=PVshEQAAQBAJ&pg=PA20&dq=keterlibatan+sipil&hl=en&newbks=1&newbks_redir=0&sa=X&ved=2ahUKEwiQwaj-y6GKAxWASWwGHcvYIhcQ6AF6BAgIEAI#v=onepage&q&f=false|title=Smart Government Berbasis Partisipasi Publik|publisher=Samudra Biru|isbn=978-623-261-814-5|language=id}}</ref>
 
== Referensi ==