Cileungsi, Bogor: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 18:
Berdasarkan sensus yang dilakukan pada tahun 2002, jumlah penduduk di Kecamatan ini sekitar 123.000,- jiwa. Untuk mendukung kebutuhan hidup sehari-hari penduduknya, Kecamatan ini telah memiliki fasilitas umum yang cukup memadai, seperti sekolah dari tingkat dasar hingga lanjutan, pasar tradisional dan modern, serta [[Rumah Sakit]].
Terdapat dua rumah sakit di Kecamatan ini yaitu [[Rumah Sakit Umum Mary Cileungsi]] dan [[Rumah Sakit MH Thamrin Cileungsi]]. Sebagai rumah sakit terbesar, [[Rumah Sakit Mary Cileungsi]] memiliki 141 tempat tidur sedangkan Rumah Sakit MH Thamrin Cileungsi hanya memiliki 75 tempat tidur. [[Rumah Sakit Mary Cileungsi]] juga menjadi satu satunya rumah sakit yang menjadi rujukan bagi peserta [[Jamsostek]] di Kecamatan ini dan kecamatan lain di [[Kabupaten Bogor]] wilayah timur.
Selain sebagai daerah industri, Kecamatan ini juga memiliki tempat wisata yang cukup dikenal di Jabodetabek, yaitu Taman Wisata Mekar Sari. Dengan luas 264 Hektar, Taman Wisata ini merupakan salah satu pusat pelestarian buah-buahan tropika terbesar di dunia. Selain menawarkan wisata alam, Taman ini juga menawarkan paket outbond dan pemancingan di danau yang dimilikinya.
|