Shizune: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 30:
 
== Naruto Shippuden ==
=== Debat tentang anggota Tim 7 dan Cinta Shizune===
Setelah Tim Kakashi dan Tim Guy melakukan misi ke Negeri Pasir, Kakashi harus dipulangkan dalam keadaan lemah. Seakan [[Kakashi]] akan bangkit dari tempat istirahatnya, [[Tsunade]] dan Shizune memuji Kakashi sambil menjenguk. [[Sakura]] pun ikut berdebat bersama dia dan Tsunade. Sewaktu [[Sakura]], dia dan [[Tsunade]] berbincang tentang pengganti Sasuke dan Kakashi, tiba-tiba Naruto memotong pembicaraan Mereka. Dan Tsunade menganggap bahwa Shizune dan Sakura adalah asisten kepercayaannya.