Sel punca: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 202.93.36.70 (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh ESCapade |
dev |
||
Baris 1:
[[Berkas:Mouse embryonic stem cells.jpg|right|thumb|300px|Sel induk [[embrio]] [[tikus]].]]
'''Sel punca'''
Peneliti [[medis]] meyakini bahwa penelitian sel induk berpotensi untuk mengubah keadaan [[penyakit]] manusia dengan cara digunakan memperbaiki [[jaringan]] atau [[Organ (anatomi)|organ]] tubuh tertentu. Namun demikian, hal ini tampaknya belum dapat benar-benar diwujudkan dewasa ini. <!--Yet as government reports point out, "significant technical hurdles remain that will only be overcome through years of intensive research."{{ref|hurdles}}-->
Baris 7:
Penelitian sel induk dapat dikatakan dimulai pada tahun 1960-an setelah dilakukannya penelitian oleh ilmuwan [[Kanada]], [[Ernest McCulloch|Ernest A. McCulloch]] dan [[James Till|James E. Till]].
Sel punca mempunyai potensi yang sangat tinggi untuk berkembang menjadi banyak jenis sel yang berbeda di dalam tubuh, juga berfungsi sebagai sistem perbaikan untuk mengganti sel-sel tubuh yang telah rusak. Saat sel punca terbelah, sel yang baru mempunyai potensi untuk tetap menjadi sel punca atau menjadi sel dari jenis lain dengan fungsi yang lebih khusus, misalnya [[sel otot]], [[sel darah merah]] atau [[sel otak]]
== Ragam sel induk ==▼
Sel punca memiliki dua sifat penting yang sangat berbeda dengan sel yang lain:
* Sel punca belum merupakan sel dengan spesialisasi fungsi tetapi dapat memperbaharui diri dengan pembelahan sel bahkan setelah tidak aktif dalam waktu yang panjang.
* Dalam situasi tertentu, sel punca dapat diinduksi untuk menjadi sel dengan fungsi tertentu seperti sel jaringan maupun sel organ yang mempunyai tugas tersendiri. Pada sumsum tulang belakang, sel punca secara teratur membelah dan memperbaiki jaringan yang rusak, meski demikian pada organ lain seperti [[pankreas]] atau [[hati]], pembelahan hanya terjadi dalam kondisi tertentu.<ref>{{en}}{{cite web
| url = http://stemcells.nih.gov/info/basics/basics1.asp
| title = Stem cell basics
| accessdate = 2010-03-01
| work = National Institute of Health
}}</ref>
▲== Ragam sel induk ==
Sel-sel induk dapat digolongkan berdasarkan potensi yang dimiliki oleh sel tersebut maupun berdasarkan asalnya.
=== Berdasarkan potensi ===
* Sel induk ber-[[totipotensi]] (''toti''=total) adalah sel induk yang memiliki potensi untuk berdiferensiasi menjadi semua jenis sel. Sel induk bertotipotensi diperoleh dari [[sel induk embrio]], hasil pembuahan [[sel telur]] oleh [[sel sperma]].
* Sel induk ber-pluripotensi (''pluri''=jamak)
Baris 63 ⟶ 72:
== Pranala luar ==
* {{id}} Arifin, Poppy Firzani. ''Potensi Transplantasi Sel Induk'', Kompas, 27 September 2004
|