Alfred Kastler: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alexbot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-karir +karier)
Baris 30:
 
== Laboratoire Kastler-Brossel ==
Profesor Kastler menghabiskan sebagian besar karirkarier penelitiannya di [[Ecole Normale Superieure]], Paris di mana ia memulai kelompok riset kecil spektroskopi bersama mahasiswanya Jean Brossel setelah perang.
 
Lebih dari 40 tahun berikutnya, kelompok ini telah melatih banyak fisikawan muda dan berdampak pada pengembangan ilmu [[fisika atom]] di [[Perancis]]. Laboratoire de Spectroscopie hertzienne diganti namanya menjadi [[Laboratoire Kastler-Brossel]] pada tahun 1994 dan sebagian laboratoriumnya ada di [[Université Pierre et Marie Curie]] dan utamanya ada di École Normale Supérieure.