'''Benito Amilcare Andrea Mussolini''' ([[29 Juli]] [[1883]] – [[28 April]] [[1945]]) adalah seorang diktator [[Italia]] yang menganut faham [[FascismFaham Fasis|fascistFasis]]. Ia adalah diktator Italia pada periode [[1922]]-[[1943]]. Ia dipaksa mundur dari jabatan [[Perdana Menteri Italia|Perdana Menteri]] [[Italia]] pada [[28 Juli]] 1943 setelah serangkaian kekalahan Italia di [[Afrika]]. Setelah ditangkap, ia diisolasi. Dua tahun kemudian, ia dieksekusi di [[Como]], Italia utara. Mussolini mengakhiri sebuah dekade seperti di [[Jerman]] yang dilakukan diktator [[Adolf Hitler]] dengan [[Partai Nazi|Nazi]]-nya.