Sirene: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k bot Menambah: fi:Sireeni (merkinantoväline) |
k bot kosmetik perubahan |
||
Baris 1:
{{untuk|Mitologi|Siren}}
'''Sirene''' adalah alat untuk membuat [[suara]] ribut. Sirene berfungsi untuk memperingati masyarakat akan bahaya suatu [[bencana alam]] dan digunakan untuk kendaraan layanan darurat seperti [[ambulan]], [[polisi]], dan [[pemadam kebakaran]]. Bentuk sirene yang paling modern adalah sirene serangan udara, sirene [[tornado]], sirene [[tsunami]] dan sirene untuk kendaraan layanan darurat.
Sirene biasanya diletakkan menjulang di tempat yang tinggi di ujung atas atap atau di sisi samping [[pos pemadam kebakaran]], di atas struktur bangunan tinggi seperti [[menara air]],ditempatkan menjulang
Melihat cara kerja sirene secara umum, secara mekanis sirene digerakkan oleh sebuah motor elektrik dengan rotor terpasang pada [[shaft]].
Di [[Indonesia]], Sirene banyak digunakan untuk mobil-mobil layanan darurat seperti ambulan, kendaraan jenazah, kendaraan petugas penegak hukum tertentu, kendaraan petugas pengawal kepala negara atau pemerintahan asing yang menjadi tamu negara, kendaraan polisi, dan kendaraan [[palang merah]]. Selain itu di Indonesia sirene juga digunakan sebagai peringatan bencana yaitu untuk peringatan dini tsunami, bukan ancaman bahaya angin tornado
== Sejarah ==
Sirene ditemukan oleh seorang
Kini, di zaman modern, teknologi sirene sudah tidak lagi menggunakan cakram. Ketimbang menggunakan cakram, secara umum sirene zaman sekarang menggunakan dua [[silinder]] bertitik pusat yang memiliki celah sejajar dengan panjang mereka. Silinder bagian dalam berputar sedangkan yang lainnya tetap diam. Tekanan udara kemudian keluar dari silinder bagian dalam untuk kemudian keluar melalui celah silinder luar. Aliran udara yang ada secara periodik kemudian disela hingga kemudian menghasilkan suara. Setelah ditemukannya [[listrik]], maka teknologi sirene kemudian berkembang lagi. Sirene digerakkan dengan tenaga [[motor listrik]] yang kemudian menggerakkan [[udara]] melalui sebuah [[kipas]] sentrifugal sederhana yang dipasangkan ke dalam silinder dalam. Untuk mengarahkan dan memaksimalkan suara, sirene kemudian dilengkapi dengan sebuah [[klakson]] yang berfungsi merubah tekanan gelombang suara tinggi ke tekanan gelombang suara rendah di udara terbuka.
Baris 14:
== Jenis ==
;Sirene Pneumatik:Sirene pneumatik terdiri dari cakram berlubang yang berputar-putar (cakram sirene atau [[rotor]]). Cara kerja sirene jenis ini adalah Udara yang masuk kedalam melalui lubang yang ada kemudian bergerak keluar melalui saluran yang ada ([[stator]]).Bersamaan dengan itu lubang pada cakram yang berputar
;Sirene Elektronik:Sirene elektronik menggabungkan sirkuit [[osilator]], [[modulator]], dan [[amplifier]] untuk mengatur suara yang ingin dimunculkan (contoh : suara raungan, suara menyalak, suara menusuk,
;Tipe Lainnya:Sirene [[peluit]] uap dibunyikan dengan menggunakan uap dan biasa digunakan di lingkungan yang memiliki sumber uap seperti [[pabrik]] dan tempat penggergajian [[kayu]]. Pada zaman dulu, sirene ini merupakan sirene yang umum digunakan untuk peringatan terhadap bahaya kebakaran.
Baris 29:
== Pranala luar ==
* {{en}}[http://physics.kenyon.edu/EarlyApparatus/Acoustics/Siren/siren.htm Siren]
* {{en}}[http://www.jmarcoz.com/sirens/sirenarchive.htm Sirenarchive]
* {{en}}[http://whistlemuseum.com/2008/11/07/german-torpedo--siren-whistle-c-1905-1939.aspx German torpedo-siren whistle]
* [http://www.tempointeraktif.com/share/?act=TmV3cw==&type=UHJpbnQ=&media=bmV3cw==&y=JEdMT0JBTFNbeV0=&m=JEdMT0JBTFNbbV0=&d=JEdMT0JBTFNbZF0=&id=MTQzNzYy Tempo Interaktif: Sumatera Barat Uji Coba Sirene Tsunami Pagi Ini]
== Referensi ==
* J.H. Poynting and J.J. Thomson.1899.Sound .London: Charles Griffin and Co.
* John Robison, Encyclopedia Britannica, 3rd ed., 1799.'''MR'''
[[Kategori:Suara]]
|