Bungus Teluk Kabung, Padang: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
+ |
kTidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 14:
Kecamatan ini berada dalam jarak 12 km dari pusat kota dan berbatasan langsung dengan [[kabupaten Pesisir Selatan]]. Secara administrasi wilayah [[pelabuhan Teluk Bayur]] juga termasuk dalam wilayah kecamatan ini.
Kecamatan Bungus Teluk Kabung memiliki beberapa pulau yang menjadi tempat kawasan wisata diantaranya [[pulau Sikuai]], [[pulau Pasumpahan]], pulau Sironjong dan sebagainya. Selain itu juga terdapat kawasan objek wisata pantai seperti pantai Caroline, pantai Beremas dan taman Nirwana.
Sebuah benteng peninggalan [[Jepang]] juga terdapat di kecamatan ini, yang terletak di bawah menara [[Mercusuar]], yang biasa dikenal oleh masyarakat setempat sebagai kawasan Bukit Lampu.
|