Jeroen Brouwers: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Jeroen Godfried Maria Brouwers''' ({{lahirmati|[[Batavia]] (kini [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Jakarta]])|30|4|1940}}) adalah [[wartawan]], [[penulis]], dan [[eseis]] [[Belanda]]. Brouwers sekarang tinggal di [[Zietendaol]], [[Belgia]].
 
Lahir dari pasangan Jacques Theodorus Maria Brouwers dan Henriëtte Elisabeth Maria van Maaren, sejak tahun [[1943]] ia sudah hidup di [[kamp konsentrasi Jepang]], awalnya di [[Kramat, Senen, Jakarta Pusat|Kramat]], kemudian di [[Cideng, Gambir, Jakarta Pusat|Tjideng]]. Sebelum pindah ke Belanda pada tahun [[1947]], JGM. Brouwers sempat tinggal di [[Kota Balikpapan|Balikpapan]]. Dari tahun [[1950]], Brouwers dimasukkan ke beberapa lembaga Katolik Roma, karena dianggap perlu perawatan psikologis agar dapat menyesuaikan diri dengan kehidupan di Belanda. Selulus [[sekolah menengah]] pada tahun [[1955]], Brouwers mengikuti dinas[[wajib militer]] antara tahun [[1958]]-[[1961]] dan setelahnya memulai karir kewartawanan.
 
Sejak tahun 1961, Brouwers sudah memulai kerja sebagai penulis. 70 lebih karyanya sudah diterbitkan. Brouwers adalah salah satu pengarang Belanda kontemporer terpenting.
Baris 106:
{{lifetime|1940||Brouwers, Jeroen}}
[[Kategori:Penulis Belanda]]
[[kategori:Tokoh militer Belanda]]
[[kategori:Tokoh dari Jakarta]]