The Backyardigans: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
==The Backyardigans==
'''''The Backyardigans''''' adalah film animasi [[Amerika]]-[[Kanada]] yang diciptakan oleh Janice Burgess. itu menampilkan 5 teman binatang yang membayangkan halaman belakang mereka menjadi tempat petualangan. itu adalah co-produksi dari Treehouse TV dan studio animasi kanada [[Nelvana]]. pertama kali ditayangkan tanggal 22 november 2004, sebenarnya disutradarai oleh Robert Scull. di tengah-tengah season 1, Dave Palmer mulai menyutradarai, dan dia menyutradarai semua episode sejak itu. itu disiarkan di CBS dari bulan Oktober 2004 sampai September 2006. musik untuk film ini ditulis oleh Evan Lurie dari ''the lounge lizards'' dan Douglas Wieselman. karakternya dibuat oleh pengarang dan ilustrator buku anak-anak, Dan Yaccarino.
tanggal 30 April 2006, Nelvana dan [[Nickelodeon]] bersama-sama mengumumkan bahwa 20 episode baru sudah dipesan untuk jadwal musim gugur. di [[Inggris]], season 2 pertama kali ditayangkan pada tanggal 30 Oktober 2006. season 3 dirilis di Kanada pada bulan Maret 2008 dan pertama kali ditayangkan di [[Australia]] pada tahun yang sama. season 4 sudah dibuat dan dirilis di Kanada tanggal 22 Februari 2010. empat DVD dari season ini sudah dirilis pada tanggal 13 Oktober 2009 (''Robot Repairman''), 5 Januari 2010 (''Join the Adventurers Club''), 30 Maret 2010 (''Escape from the Tower''), dan 14 Juli 2010 (''Operation Elephant Drop'')
Baris 83:
[[Daftar Episode Backyardigans#The Great Dolphin Race|The Great Dolphin Race]] menampilkan 'Sea Squirt' seekor lumba-lumba yang ditemukan uniqua di kapal karam, dan 'Blue Streak', lumba-lumba balap milik pembalap tyrone. seekor kerang raksasa juga muncul sebagai tokoh jahat, dan satu kerang yang mirip anjing di [[Daftar Episode Backyardigans#The Legend of the Volcano Sisters|The Legend of the Volcano Sisters]].
[[Daftar Episode Backyardigans#It's Great to be a Ghost|It's Great to be a Ghost]] dan [[Daftar Episode Backyardigans#Secret Mission|Secret Mission]] memasukkan suara di dekat akhir episode yang tidak berasal dari karakter utama manapun. suara itu diisukan berasal dari Evan Lurie, salah satu pembuat lagu Backyardigans. ada juga suara penyiar di awal siaran berita di [[Daftar Episode Backyardigans#Newsflash|Newsflash]] dan di seluruh ''Tale of the Mighty Knights''.
[[Daftar Episode Backyardigans#The Legend of the Volcano Sisters|The Legend of the Volcano Sisters]] menampilkan seekor kerang raksasa yang bersikap seperti anjing.
|