Konosuke Matsushita: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Agus Karyanto (bicara | kontrib)
Agus Karyanto (bicara | kontrib)
Baris 14:
 
== 10 Tahun - Toko Sepeda (1905) ==
Toko hibachi Miyata tutup tiga bulan setelah Konosuke magang di situ. Tapi sang pemilik mengatur segala sesuatunya sehingga Konosuke dapat bekerja di toko sepeda milik kenalan Miyata bernama Godai Otokichi. Pada saat itu, sepeda kebanyakan diimpor dari [[Amerika Serikat]] dan [[Inggris]] dan masih menjadi barang mewah yang harganya 100 sampai 150 yen dan suatu penemuan terakhir pada peradaban modern saat itu.
 
== Kehidupan ==