Suku Chakma: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tjmoel (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
|rels = [[Buddhisme Theravada]] }}
 
'''Suku Chakma''' ( ''Chakma'' atau [[Berkas:CkxmH2.jpg]] ), juga dikenal sebagai '''Changma''' (চাংমা), adalah kelompok etnis yang menghuni daerah [[bukit Chittagong]] di [[Bangladesh]] dan di [[India]] timur laut. Suku Chakmaa dalah kelompok etnis terbesar di di Bukit Chittagong, dengan jumlah lebih dari setengah dari seluruh populasi. Suku Chakma terbagi menjadi 46 klan atau ''Goza''. Suku yang disebut Tangchangya (তঞ্চংগ্যা) dipercaya sebagai salah satu cabang dari suku Chakma. Kedua suku tersebut menuturkan bahasa yang sama, memiliki budaya dan tradisi yang sama, dan menganut agama yang sama, yakni [[Theravada|Buddhisma Theravada]].
 
== Referensi ==