Phoenix (rasi bintang): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TjBot (bicara | kontrib)
k bot kosmetik perubahan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-observasi +pengamatan)
Baris 33:
Rasi bintang ini melebar dari deklinasi -39° hingga -57°, dan dari [[asensio rekta]] 23.5h hingga 2.5h. Ini berarti bahwa rasi bintang ini secara umum tidak tampak kepada siapapun yang tinggal di utara paralel 40 di [[hemisfer Utara]], dan tampak rendah di langit malam untuk siapapun yang tinggal di utara [[khatulistiwa]]. Rasi bintang ini dapat dengan mudah terlihat dari lokasi seperti [[Australia]] dan [[Afrika Selatan]] ketika [[hemisfer Selatan]] sedang mengalami musim panas.
 
Phoenix adalah satu dari dua belas rasi bintang yang ditunjuk oleh [[Petrus Plancius]] dari observasipengamatan [[Pieter Dirkszoon Keyser]] dan [[Frederick de Houtman]] dan pertama kali tampak di sebuah globe rasi bintang berdiameter 35 cm pada tahun 1597 (atau 1598) di Amsterdam, buatan Plancius bersama dengan [[Jodocus Hondius]]. Penggambaran pertama rasi bintang ini di sebuah atlas langit adalah di [[Uranometria]] karya [[Johann Bayer]] pada tahun 1603.
 
Phoenix diasosiasikan dengan hujan meteor minor [[Phoenicids]] pada tanggal 5 Desember 2010.