Papan Tulis Boogie: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''LCD Writing Tablet''' ([[bahasa Indonesia]] : LCD Tablet untuk Menulis) adalah sebuah [[perangkat keras]] dalam bentuk papan LCD yang dapat digunakan untuk menulis atau menggambarkan sesuatu dengan menggunakan pensil/pen ataupun jari tangan. Sebelumnya [[teknologi]] sejenis ini sudah pernah ada contohhnya seperti [[tablet PC]] dan [[tablet grafis]], tetapi teknologi yang diciptakan sebelumnya memerlukan perangkat [[komputer]] untuk mendukung cara kerja alat tersebut sesuai dengan [[program]] yang telah dirancang. ''LCD Writing Tablet'' tidak memerlukan perangkat tambahan komputer untuk menggunakannya. Bentuknya terdiri dari [[layar]] saja, dengan tebal 1.8 inci, lebar 223,52 x 142,24 mm, dan berat 4,2 ons. Contohnya dapat dilihat pada Gambar 1, 2,& 23.
 
[[Berkas:Boogie Board.jpg|thumb|Gambar 1 LCD Writing Tablet]]
Baris 12:
''LCD Writing Tablet'' pertama kali diluncurkan Januari 2010 oleh [[Kent Displays,Inc]]. Latar belakang Ide ''LCD Writing Tablet'' dari isu [[pemanasan global]] yang sedang terjadi saat ini. Banyak hal yang dapat dilakukan untuk memperlambat efek pemanasan global, salah satu caranya adalah mengurangi penebangan pohon.
 
Bentuk '''LCD Writing Tablet''' hampir mirip seperti IPad ataupun tablet grafis. Perbedaanya adalah ini dirancang untuk mengubah cara seseorang dalam mencatat dengan mengurangi penggunaan kertas. Dengan mengurangi penggunaan kertas, dapat mengurangi penebangan pohon, dan memperlambat efek pemanasan global.