Ilyushin Il-86: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: mn:ИЛ-86
Lukas Tobing (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 17:
 
 
'''Ilyushin Il-86''' (kode [[NATO]]: '''Camber''') adalah sebuah pesawat buatan [[Uni Soviet]] berbadan lebar dan berjarak menengah. Dibuat oleh perusahaan pesawat Soviet, yaitu [[Ilyushin]]. Pesawat ini memiliki empat mesin namun digunakan untuk jarak menengah. Perancangan dan pembangunannya banyak menghadapi masalah, baik masalah kesiapan infrastruktur (dimana banyak bandara-bandara Soviet saat itu tidak mampu menampung pesawat badan lebar)dan masalah mesin yang tepat (karena mesin jet Soviet tercanggih saat itu, Soloviev D-30, memiliki rasio ''bypass'' dan daya dorong yang rendah, konsumsi BBM dan tingkat kebisingan yang tinggi, berbeda dengan tuntutan pesawat badan lebar yang menuntut mesin dengan rasio ''bypass'' dansehingga dayalebih dorongefisien yangdalam tinggipenggunaan BBM). Selain itu, Uni Soviet juga mengalami kelangkaan sarana produksi, (yang saat itu lebih banyak dialokasikan untuk [[Angkatan Udara) Uni Soviet|Angkatan Udara]], karena saat itu [[Amerika Serikat]] dan [[Uni Soviet]] sedang terlibat dalam perlombaan senjata akibat [[Perang Dingin]], serta teknologi otomatisasi avionik, dimana pesawat Soviet sebelum Il-86 (seperti Il-62, pesawat jarak jauh Soviet yang pertama) membutuhkan 4 hingga 5 kru penerbang (pilot, kopilot, juru mesin, navigator, dan operator radio). Ini menunjukkan bahwa teknologi avionik Soviet sangat tertinggal jika dibandingkan dengan pesawat Barat, yang bahkan pesawat tercanggihnya hanya membutuhkan 2 kru (pilot dan kopilot, contohnya [[Airbus A300]] dan [[Boeing 767]]). Sehingga, pesawat ini menggunakan mesin Kutnetszov NK-86 turbofan, yang juga memiliki rasio ''bypass'' yang rendah. hingga kalah bersaing dengan pesawat barat (hanya 106 pesawat jenis ini yang dibuat dan dioperasikan). Pesawat ini masuk dinas pada tahun [[1980]].
 
[[Image:Il-86 Aeroflot.jpg|thumb|Sebuah [[Aeroflot]] Il-86]]