Ci'an: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Qingprof (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Menolak perubahan terakhir (oleh Qingprof) dan mengembalikan revisi 4068629 oleh Aldo samulo: diragukan
Baris 1:
[[Berkas:East Dowager Empress.JPG|thumb|right|200px|Ci'an]]
[[File:《璇闱日永图》局部.jpg|150px|right]]
'''Ibusuri Ci'an''' ({{lang-zh|慈安皇太后}}) 1837 - 8 April 1881, dikenal di Cina sebagai '''Ibusuri Timur''' ({{lang-zh|东太后}}), sebelum ia menjadi janda dikenal sebagai '''Maharani Zhen''' ({{lang-zh|贞皇后}}), dan secara resmi dikenal sebagai '''Maharani Xiaozhen''' ({{lang-zh|孝贞显皇后}}), adalah istri [[Kaisar Xianfeng]] (b.1831 - d.1861) dari [[Dinasti Qing]] di [[Cina]], dan lalu menjadi Ibusuri setelah tahun 1861. Lahir sebagai Putri Niuhuru, ia adalah putri dari [[Muyangga]], pejabat dari keluarga [[Manchu]] yang kuat, keluarga Niuhuru. Ibusuri Timur membedakannya dari Ibusuri Barat ([[Cixi]]) yang memerintah bersamanya dari balik tirai sesaat setelah wafatnya Kaisar Xianfeng.