SMK PGRI 20 Jakarta: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
Baris 35:
== Sejarah ==
[[SMK PGRI 20 Jakarta]] didirikan pada tahun 1984 yang semula bernama STM PGRI 11 Jakarta . Para Pendiri saat itu adalah guru-guru sekolah negeri STM Negeri 10 Jakarta yang saat itu berlokasi di Jalan Empang Bahagia,[[Grogol]], [[Jakarta Barat]]. Melihat perjalanan waktu,animo masyarakat terhadap pendidikan kejuruan khususnya STM sangat besar dan yang menjadi kendala adalah terbatasnya daya tampung khususnya sekolah-sekolah negeri.Berdasarkan pertimbangan tersebut,para guru yang diprakarsai oleh Drs. H. Atma Suwardi dan Drs. H. Rembun melalui YPLP PGRI DKI Jakarta mengajukan usulan pendirian sekolah swasta yang kemudian diberi nama STM PGRI 11 Jakarta.Dari tahun 1984 sampai tahun 1995 STM PGRI 11 berlokasi di kawasan [[Grogol]], [[Jakarta Barat]], kemudian dari tahun 1995 sampai sekarang STM PGRI 11 Jakarta yang sekarang bernama [[SMK PGRI 20 Jakarta]] berlokasi di Jalan Haji Abdurrahman no.54,[[Cibubur]], [[Jakarta Timur]].
== Program Keahlian ==
|