Jalur sepeda: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
KPKaccount (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
Blue tooth7 (bicara | kontrib) |
||
Baris 17:
==Jalur sepeda di Indonesia==
Beberapa kota sudah memiliki jalur sepeda, salah satunya adalah [[Lippo Karawaci]], Lippo Cikarang dan Jababeka yang memiliki jalur sepeda yang cukup baik.Namun di daerah perkotaan seringkali terdapat [[angkot]] yang berhenti menghalangi jalur sepedan sehingga pengemudi sepeda terpaksa menggunakan trotoar atau jalan umum yang berbahaya.Seringkali juga terlihat para pengemudi motor menggunakan jalur sepeda yang seharusnya tidak boleh.Tukang ojek pun sering memparkir motornya di jalur sepeda.Hingga kini fasilitas mengendara sepeda belum sempurna di Indonesia.
== Aspek keselamatan jalur sepeda ==
|