Makrofag: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
FoxBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: sh:Makrofag
ESCa (bicara | kontrib)
dev
Baris 5:
 
Makrofaga mampu bermigrasi hingga keluar sistem vaskuler dengan melintasi membran sel dari [[pembuluh kapiler]] dan memasuki area antara sel yang sedang diincar oleh patogen. Makrofaga adalah fagosit yang paling efisien, dan bisa mencerna sejumlah besar bakteri atau sel lainnya. Pengikatan molekul bakteri ke reseptor permukaan makrofaga memicu proses penelanan dan penghancuran bakteri melalui "[[serangan respiratori]]", menyebabkan pelepasan [[bahan oksigen reaktif]]. Patogen juga menstimulasi makrofaga untuk menghasilkan kemokina, yang memanggil sel fagosit lain di sekitar wilayah terinfeksi.
 
Makrofaga tidak teraktivasi oleh stimulasi sejumlah [[sitokina]] seperti [[faktor nekrosis tumor-alfa|TNFα]], [[interleukin-1|IL-1β]], [[interleukin-15|IL-15]] dan [[interleukin-8|IL-8]].<ref>{{en}}{{cite web
| url = http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC2838727
| title = Transcriptional diversity during monocyte to macrophage differentiation
| accessdate = 2011-07-22
| work = Northwestern University Feinberg School of Medicine, Division of Rheumatology, Department of Preventive Medicine, Northwestern University Feinberg School of Medicine, Jesse Brown VA Medical Center; Hongtao Liu, Bo Shi, Chiang-Ching Huang, Polikseni Eksarko, dan Richard M. Pope
}}</ref>
 
== Pranala luar ==