Suku Sunda: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 26:
Jati diri yang mempersatukan orang Sunda adalah [[Bahasa Sunda|bahasanya]] dan budayanya. Orang Sunda dikenal memiliki sifat optimistis, ramah, sopan, dan riang, akan tetapi mereka dapat bersifat pemalu dan terlalu perasa secara emosional.<ref>[http://www.balitouring.com/culture/sunda.htm Sundanese Culture]</ref> Karakter orang Sunda seringkali ditampilkan melalui tokoh populer dalam kebudayaan Sunda; [[Kabayan]] dan [[Cepot]]. Mereka bersifat riang, suka bercanda, dan banyak akal, tetapi seringkali nakal dan ogah-ogahan.
 
Prestasi yang cukup membanggakan adalah banyaknya penyanyi dan artis dari etnis Sunda, yang berkiprah di tingkat nasional, maupun internasional.<ref>{{cite book | last = Rosidi | first = Ayip | publisher= | title =Revitalisasi dan
Aplikasi Nilai-nilai Budaya Sunda dalam Pembangunan Daerah | date = | year = | url = | accessdate = | isbn = }}</ref>