MA Negeri 3 Kediri: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Afiqi (bicara | kontrib)
k typo
Baris 96:
== Ikatan Alumni ==
[[Berkas:Logo Ikamandiga Malang.gif|thumb|150px|Logo Ikamandiga Malang]]
Ikatan Alumni [[MAN 3 Kediri]] atau yang lebih dikenal dengan Ikamandiga adalah sebuah [[organisasi]] yang didirikan untuk menjalin dan mempertahankan [[komunikasi]] antaralumni [[MAN 3 Kediri]] serta sarana penyebaran [[informasi]] yang berkaitan dengan almamater tercinta. Ikamandiga pun tidak hanya terdapat di [[Kediri]] saja, namun menyebar di berbagai kota besar di pulau Jawa khususnya kota-kota pendidikan seperti [[Jakarta]], [[Yogyakarta]], [[Bandung]], [[Surabaya]], [[Malang]], dan juga yang berada di luanluar negeri seperti [[Mesir]]. <br/>
Keberadaan Ikamandiga pun menimbulkan pengaruh positif bagi para anggota dan pihak-pihak yang masih ada dalam lingkup [[madrasah]] khususnya para guru dan siswa. Melalui berbagai kegiatan yang diadakan, Ikamandiga mencoba untuk terus berkembang dan memiliki harapan untuk dapat memajukan para generasi penerus [[bangsa]] serta pihak-pihak yang mau memberikan dukungan dan kerjasamanya sebagai bentuk kepedulian terhadap perkembangan dunia [[pendidikan]] dan [[pengetahuan]] di [[Indonesia]]. <br/>
Kegiatan yang diagendakan pun tidak hanya sekadar temu kangen dan berbincang-bincang, namun lebih kepada hal-hal yang membangun seperti kajian tiap bulan, sosialisasi kampus di [[MAN 3 Kediri]], tebar informasi melalui pengaktifan hubungan berbasis [[IT]], kewirausahaan melalui rencana pengadaan [[koperasi]], serta banyak lagi agenda yang terus ditingkatkan tiap tahunnya. <br/>